Britania Baru Timur
5°10′S 151°45′E / 5.167°S 151.750°E
East New Britain | |
---|---|
Statistik | |
Ibu kota: | Kokopo |
Luas wilayah: | 15.816 km2 (6.107 sq mi) (peringkat) |
Distrik: | Distrik Gazelle Distrik Kokopo Distrik Pomio Distrik Rabaul |
Populasi: (tahun 2000) |
220.133 (10th) |
Kepadatan: | 13.9 |
Gubernur: (sejak 2000) |
Leo Dion |
Peta | |
Peta lokasi East New Britain di Papua Nugini |
East New Britain adalah provinsi yang terletak di Papua Nugini. Ibukota provinsi ini adalah Kokopi, tidak jauh dari ibukota lama Rabaul. East New Britain meliputi wilayah seluas 15.816 kilometer persegi (6.107 sq mi), dan diperkirakan memiliki jumlah penduduk sebesar 220.133 jiwa.
Terdapat sekitar 16 bahasa Austronesia yang dituturkan di provinsi ini, seperti bahasa Kuanua.
Ekonomi East New Britain bergantung pada sektor pertanian dan pariwisata.