LCD atau kepanjangannya Liquid Crystal Display adalah suatu jenis display yang menggunakan Liquid Crystal sebagai media refleksinya. LCD sudah digunakan di berbagai bidang, sebagai contoh: monitor, TV, kalkulator.

Pada LCD berwarna semacam monitor terdapat puluhan ribu pixel. Pixel adalah satuan terkecil di dalam suatu LCD. Pixel-pixel yang berjumlah puluhan ribu ini lah yang membentuk suatu gambar dengan bantuan perangkat kontroller yang terdapat di dalam suatu monitor.

Pranala luar