Carbonara
Makanan Khas di Italia
Pasta alla carbonara merupakan hidangan pasta Italia yang terdiri dari telur, guanciale, dan lada hitam. Carbonara sendiri dapat dimasak dengan banyak masakan lainnya seperti daging, sayur-sayuran, ayam, makanan laut dan sebagainya sesuai selera. Saus carbonara berwarna putih kental. Carbonara tradisional biasa dibuat tanpa krim ataupun gelatine, namun banyak koki yang menambahkan krim untuk mengentalkan dan menguatkan aroma keju carbonara.
Carbonara | |
---|---|
Sajian | Primo or main course |
Tempat asal | Italy |
Daerah | Lazio |
Suhu penyajian | Panas |
Bahan utama | telur, bacon, grated cheese |
Variasi | (US) peas, mushrooms, or other vegetables, cream |
Sunting kotak info • L • B | |
Carbonara dibuat dari adonan tepung terigu yang setelah dimasak, lalu dihidangkan sampai matang.