Komando Daerah Militer XIV/Hasanuddin
Komando Daerah Militer VII/Wirabuana merupakan Komando Kewilayahan Pertahanan yang meliputi provinsi Sulawesi Utara, Gorontalo, Sulawesi Barat, Sulawesi Tengah, Sulawesi Selatan, dan Sulawesi Tenggara. Pangdam VII/Wirabuana yang sekarang menjabat adalah Mayor Jenderal TNI Drs Muhammad Nizam. Ia dilantik pada tanggal 12 Agustus 2011 menggantikan Mayor Jenderal TNI Amril Amir. Kodam ini bermarkas di Makassar, Sulawesi Selatan.
Komando Daerah Militer VII/Wirabuana | |
---|---|
Aktif | 1 Oktober 1950 - sekarang |
Negara | Indonesia |
Cabang | TNI Angkatan Darat |
Tipe unit | Komando daerah militer |
Bagian dari | Tentara Nasional Indonesia |
Markas | Makassar, Sulawesi Selatan |
Situs web | www.kodam-wirabuana.mil.id |
Daftar Panglima Kodam VII/Wirabuana
- Mayjen TNI Nana Narundana
- Mayjen TNI Rusmadi Sidik
- Mayjen TNI Zaenal Basri Palaguna
- Mayjen TNI Suprapto (? - 22 Juni 2005)
- Mayjen TNI Arief Budi Sampurno (22 Juni 2005 - 4 September 2007)
- Mayjen TNI Djoko Susilo Utomo (4 September 2007 - Desember 2009)
- Mayjen TNI Hari Krisnomo (Desember 2009 - Juni 2010)
- Mayjen TNI Amril Amir (Juni 2010 - 12 Agustus 2011 )
- Mayor Jenderal TNI Drs Muhammad Nizam(12 Agustus 2011 - Sekarang )
Tingkat Komando Satuan Pelaksana Kodam VII/Wirabuana
Korem 131/Santiago di Manado
Korem 131/Santiago membawahi enam Kodim dan dua batalyon infantri, yaitu:
- Kodim 1301/Satal
- Kodim 1302/Minahasa
- Kodim 1303/Bolmong
- Kodim 1304/Gorontalo
- Kodim 1309/Manado
- Kodim 1310/Bitung
- Yonif 712/Wiratama
- Yonif 713/Satyatama
Korem 132/Tadaluko di Palu
Korem 132/Tadulako membawahi empat Kodim dan dua Batalyon Infantri, yaitu:
- Kodim 1305/Boul Toli-Toli
- Kodim 1306/Donggala
- Kodim 1307/Poso
- Kodim 1308/Luwuk Banggai
- Yonif 711/Raksatama
- Yonif 714/Sintu Maroso
Korem 141/Toddo Puli di Watampone
Korem 141/Todopulli membawahi sebelas Kodim dan satu Batalyon Infantri, yaitu:
- Kodim 1406/Wajo
- Kodim 1407/Bone
- Kodim 1409/Gowa
- Kodim 1410/Bantaeng
- Kodim 1411/Bulukumba
- Kodim 1415/Selayar
- Kodim 1422/Maros
- Kodim 1423/Soppeng
- Kodim 1424/Sinjai
- Kodim 1425/Jeneponto
- Kodim 1426/Takalar
- Yonif Ter 726/Tamalatea
Korem 142/TTG berkedudukan di Pare-pare
Korem 142/Taroada Tarogau membawahi 10 Kodim dan satu Batalyon Infanteri, yaitu:
- Kodim 1401/Majene berkedudukan di Majene
- Kodim 1402/Polmas berkedudukan di Polewali
- Kodim 1403/Luwu berkedudukan di Palopo
- Kodim 1404/Pinrang berkedudukan di Pinrang
- Kodim 1405/Parepare berkedudukan di Parepare
- Kodim 1414/Tator berkedudukan di Tator
- Kodim 1418/Mamaju berkedudukan di Mamuju
- Kodim 1419/Enrekang berkedudukan di Enrekang
- Kodim 1420/Sidrap berkedudukan di Sidenreng
- Kodim 1421/Pangkep berkedudukan di Pangkajene
- Yonif Ter/721 berkedudukan di Benteng Pinrang
Korem 143/Halu Oleo di Kendari
Korem 143/Halu Oleo membawahi empat Kodim dan satu Batalyon, yaitu:
- Kodim 1412/Kolaka
- Kodim 1413/Buton
- Kodim 1416/Muna
- Kodim 1417/Kendar
- Yonif 725/Woroagi
Resimen Induk Militer Kodam VII/Wirabuana
Batalyon
- Yonif 700/Raider
- Yon Kavaleri 10/Serbu
- Yon Armed 6-76/Tamarunang
- Yon Zipur 8/Sakti Mandraguna
- Yon Arhanudri 16/BS Maleo (persiapan dari Baterai Arhanudri 141/BS)
- Yonif 721/Makkasau
- Yonif 725/Waroagi
- Yonif 713/Setyatama
- Yonif 726/Tamalatea
- Yonif 712/Wiratama