Alex Komang
pemeran laki-laki asal Indonesia
Templat:Infobox artis indonesia Alex Komang bernama asli Syaiful Nuha (lahir 17 September 1961) adalah seorang aktor senior Indonesia yang telah membintangi beberapa film nasional dan meraih penghargaan aktor terbaik Festival Film Indonesia 1987.
Alex Komang adalah salah satu murid Teguh Karya dari Teater Populer.
Filmografi
- Doea Tanda Mata (1985) (aktor/skenario)
- Secangkir Kopi Pahit (1985) (aktor/skenario)
- Ibunda (1986) (aktor)
- Mementos (1986) (aktor/skenario)
- Pacar Ketinggalan Kereta (1989) (aktor)
- Ca Bau Kan (2002) (aktor)
- Puteri Gunung Ledang (2004) (aktor)
- Long Road to Heaven (2007) (aktor)
- Medley (2007) (aktor)
- Sumpah Pocong Di Sekolah (2008)
- Chika (2008)
- Laskar Pelangi (2008)
- Anak Setan (2009)
- Romeo Juliet (2009)
- Rasa (2009)
- Mata Pena Mata Hati Raja Ali Haji (2009)
- Darah Garuda (2010)
- True Love (2011)
- Surat Kecil Untuk Tuhan (2011)
- 9 Summers 10 Autumns (2013)
Sinetron
Pranala luar
Penghargaan dan prestasi | ||
---|---|---|
Didahului oleh: El Manik Film : Budak Nafsu (1984) |
Pemeran Utama Pria Terbaik (Festival Film Indonesia) Film : Doea Tanda Mata (1985) |
Diteruskan oleh: Deddy Mizwar Film : Arie Hanggara (1986) |