Tondano Utara, Minahasa
Tondano Utara adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Minahasa, Sulawesi Utara, Indonesia. Batas-batas wilaya: Utara dengan Kabupaten Minahasa Utara, Timur dengan Kecamatan Tondano Timur, Selatan dengan Kecamatan Tondano Barat, Barat dengan Kecamatan Tombulu. Kecamatan Tondano Utara Terdiri dari beberapa kelurahan dan desa, yakni:
Tondano Utara | |||||
---|---|---|---|---|---|
Negara | Indonesia | ||||
Provinsi | Sulawesi Utara | ||||
Kabupaten | Minahasa | ||||
Pemerintahan | |||||
• Camat | Ny. F. Rotinsulu-Lembong SP | ||||
Populasi | |||||
• Total | 10,064 (2.006) jiwa | ||||
Kode Kemendagri | 71.02.16 | ||||
Kode BPS | 7102251 | ||||
Luas | 92,18km² | ||||
Kepadatan | 374 jiwa/km² | ||||
Desa/kelurahan | - | ||||
|
- Marawas
- Wulauan
- Sasaran
- Sumalangka
- Kembuan
- kembuan satu
Stadion Maesa Tondano terletak di Kelurahan Sasaran. Dahulu Sasaran merupakan lokasi perkantoran Kabupaten Minahasa sebelum pemekaran (Minahasa sudah dimekarkan menjadi 4 Kabupaten yaitu: Minahasa (induk), Minahasa Utara (Airmadidi), Minahasa Tenggara (Ratahan), Minahasa Selatan (Amurang), dan Kota Tomohon. Sementara dipersiapkan usul Kota Langowan.