Ventje Sumual

Proklamator Permesta

Herman Nicolas Ventje Sumual[1] (11 Juni 1923 – 28 Maret 2010[2]) adalah tokoh Permesta.

Letkol Inf (Purn) HN Ventje Sumual
Informasi pribadi
Lahir(1923-06-11)11 Juni 1923
Belanda Remboken, Minahasa, Sulawesi Utara
Meninggal28 Maret 2010(2010-03-28) (umur 86)
Indonesia Jakarta
KebangsaanIndonesia Indonesia
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Pengalaman Kerja

  • 1945-1948 :
  1. Jakarta liaison officer untuk KRIS
  2. Pucuk Pimpinan Laskar "KRIS" (Kebaktian Rakyat Indonesia Sulawesi) di Yogyakarta
  3. Kuliah di Fakultas Hukum-UGM di Yogyakarta
  4. Perang Kemerdekaan I (Clash I) sbg Perwira Staf Brigade-XII (ex Laskar KRIS) di Yogyakarta
  • 1948-1950 :
  1. Kepala Staf KRU-X (ex Brigade XII) di Yogyakarta
  2. Kepala Staf Brigade-XVI (ex KRU-X) di Yogyakarta (1948)
  3. Komandan SWK-103A/WK-III di Yogyakarta (1949)
  • 1950-1952 :
  1. Perwira Staf Angkatan Darat di Jakarta
  2. Pamen (perwira menengah) pada Komisi Militer Indonesia Timur di Manado
  3. Pamen Territorial Komando Pasukan SU-MU (Sulawesi Utara/Tengah & Maluku) di Manado
  4. Komandan Komando Pasukan SU-MU (KOMPAS B) di Manado (RI-24)
  • 1952-1953 :
  1. Mengikuti pendidikan Militer Sekolah Staf & Komando Angkatan Darat (SSKAD) di Bandung
  2. Kasi-I Inspektorat Infanteri Angkatan Darat di Bandung
  • 1953-1956 :
  1. Komandan Latihan & Inspektur Pendidikan di Bandung
  • 1956-1958 :
  1. Kepala Staf Tentara & Territorium VII/Wirabuana - Indonesia Timur (Kep. Sunda Kecil/Nusatenggara, Sulawesi, Maluku & Irian Barat) di Makassar
  2. Panglima TT VII/Wirabuana-Indonesia Timur
  3. Kepala Pemerintahan Militer Indonesia Timur PERMESTA
  • 1958-1960 :
  1. Kepala Staf Angkatan Darat Revolusioner (ADREV) PRRI di Manado
  • 1960-1961 :
  1. Kepala Staf Angkatan Perang (KSAP) Republik Persatuan Indonesia (RPI) di Manado (Februari 1960-1961)
  • 1961-1966 :
  1. Menyerah tanpa syarat kepada Pemerintah Orde Lama dan ditahan di RTM (Rumah Tahanan Militer) di Jakarta
  2. Dibebaskan dari Tahanan oleh Pimpinan Orde Bar selanjutnya bergerak di bidang usaha di Jakarta
  3. Aktif membantu pimpinan Orde baru bersama Presiden RI Bidang khusus Keamanan & Politik di Jakarta
  • 1972-2010 :
  1. Direktur Utama Kelompok Usaha PT. Konsultasi Pembangunan di Jakarta
  2. Ketua Umum Pengurus Besar Gabungan Bridge Seluruh Indonesia (GABSI) Pusat (1982-1986?)
  3. Aktif dalam Organisasi Paguyuban WHERKREISE III Yogyakarta (Bendahara Umum) di Jakarta
  4. Aktif dalam Yayasan Serangan Umum 1 Maret 1949 (salah satu Ketua) di Jakarta
  5. Aktif Organisasi "SOKSI" (Anggota Majelis Pertimbangan & Pengawasan Organisasi/MPPO) di Jakarta
  6. Aktif dalam organisasi Kerukunan Keluarga Kawanua (KKK) Jakarta (Ketua Umum)
  7. Aktif dalam organisasi Yayasan Gerakan Maju (Gerak Maju) Mapalus Raya di Jakarta (Ketua Umum)

Referensi