Pagar Alam Selatan, Pagar Alam
kecamatan di Kota Pagar Alam, Sumatera Selatan
Pagar Alam Selatan adalah sebuah kecamatan di Kota Pagar Alam, Sumatera Selatan, Indonesia. Di kecamatan ini terdapat sebuah persimpangan yakni Simpang Manna.
Pagar Alam Selatan | |||||
---|---|---|---|---|---|
Negara | Indonesia | ||||
Provinsi | Sumatera Selatan | ||||
Kota | Pagar Alam | ||||
Pemerintahan | |||||
• Camat | Isa Albasyarah | ||||
Populasi | |||||
• Total | 44,755 jiwa (2.010)[1] jiwa | ||||
Kode Kemendagri | 16.72.02 | ||||
Kode BPS | 1673030 | ||||
Desa/kelurahan | 8 kelurahan | ||||
|
Kelurahan
Referensi
- ^ Penduduk Indonesia Menurut Desa Badan Pusat Statistik