Pelumas intim

Revisi sejak 22 April 2007 22.38 oleh RobotQuistnix (bicara | kontrib) (robot Adding: pl:Lubrykant)

Pelumas intim atau lebih dikenal dengan nama lubrikan adalah produk pelumas untuk mengurangi gesekan dengan dinding vagina, anus atau bagian tubuh lain. Ada jenis pelumas dengan bahan dasar air, minyak dan silikon. Pelumas digunakan dalam hubungan intim atau masturbasi.