Geometri

cabang matematika yang mengukur bentuk, ukuran, dan posisi objek
Revisi sejak 6 Agustus 2005 01.17 oleh RobotQuistnix (bicara | kontrib) (robot Adding: ro)

Geometri adalah cabang dari matematika yang mempelajari hubungan di dalam ruang. Dari pengalaman, atau mungkin secara intuitif, orang dapat mengetahui ruang dari ciri dasarnya, yang diistilahkan sebagai aksioma dalam geometri.

Lihat pula