Federasi Sepak Bola Perbara

Badan Pengatur Ajang Sepak Bola di Asia Tenggara

Federasi Sepak Bola ASEAN (Bahasa Inggris: ASEAN Football Federation) atau sering disingkat (AFF) adalah bagian dari Konfederasi Sepak Bola Asia (AFC) yang terdiri dari negara-negara di kawasan Asia Tenggara. "ASEAN" adalah singkatan dari Association of South East Asian Nations. AFF didirikan pada tahun 1984 oleh Thailand, Filipina, Brunei, Singapura, Malaysia, Indonesia,Vietnam, Kamboja, Laos dan Myanmar.

Federasi Sepak Bola ASEAN
ASEAN Football Federation
Logo AFF
Peta anggota AFF
SingkatanAFF
Tanggal pendirian31 Januari 1984[1]
TipeOrganisasi olahraga
Kantor pusatPetaling Jaya, Selangor, Malaysia
Jumlah anggota
12 asosiasi anggota
Presiden
HE Sultan Ahmad Shah
Situs webhttp://www.aseanfootball.org

Pada tahun 1996, AFF menyelenggarakan Kejuaraan Sepak Bola ASEAN pertama (waktu itu bernama "Piala Tiger") dan sejak saat itu terus diselenggarakan secara rutin.

Saat ini, AFF masih terus berkembang dengan bergabungnya Timor Leste pada tahun 2004 dan Australia, menjadi undangan setelah bergabung dengan AFC pada tanggal 1 Januari 2006.

Anggota

Kompetisi

Pria

Remaja

Wanita

Lihat pula

Referensi

Pranala luar