Girl Scout Museum

Revisi sejak 30 November 2013 13.58 oleh Yuuudiii (bicara | kontrib) (←Membuat halaman berisi ''''Girl Scout Museum and Archives''' atau yang lebih dikenal oleh masyarakat Indonesia dengan nama '''Museum dan Arsip Kepanduan Putri]]''', merupakan bagian dari...')
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Girl Scout Museum and Archives atau yang lebih dikenal oleh masyarakat Indonesia dengan nama Museum dan Arsip Kepanduan Putri]], merupakan bagian dari Pusat Preservasi Sejarah Nasional Kepanduan Putri pada markas besar [[Kepanduan Putri] di New York City. Museum ini didirikan pada tahun 1987 untuk mempromosikan dan melestarikan sejarah kepanduan dan koleksi museum tersebut sejak tahun 1912 ketika Kepanduan Putri Amerika Serikat dibangun.[1] Museum ini menyimpan lebih dari 60.000 foto, 7.000 publikasi, 650 seragam dan berbagai macam koleksi lainnya. Koleksi utama dari museum ini adalah seragam kepanduan putri yang lengkap.[2]

Museum ini terletak di 420 Fifth Avenue, New York City, dan terbuka untuk umum dari hari Senin hingga Jumat pukul 9:30 - 16:00.

Referensi

Pranala luar

Situs web resmi