Diego Forlán
Diego Martín Forlán Corazo (lahir 19 Mei 1979) merupakan pemain sepak bola berkebangsaan Uruguay yang kini bermain untuk Internazionale di Serie A. Dia dilahirkan di Montevideo. Ayahnya Pablo Forlán, juga bermain untuk Uruguay pada 1974 di Jerman Barat dan kakeknya bermana Juan Carlos Corazzo pernah bermain untuk klub sepak bola Argentina CA Independiente. Dia memiliki dua kewarganegaraan, Uruguay dan Spanyol.
Diego Forlán 2014 | |||
Informasi pribadi | |||
---|---|---|---|
Nama lengkap | Diego Martín Forlán Corazo | ||
Tanggal lahir | 19 Mei 1979 | ||
Tempat lahir | Montevideo, Uruguay | ||
Tinggi | 180 m (590 ft 6+1⁄2 in)[1] | ||
Posisi bermain | Penyerang | ||
Informasi klub | |||
Klub saat ini | Internazionale | ||
Nomor | 9 | ||
Karier junior | |||
1990—1991 | Peñarol | ||
1991—1994 | Danubio | ||
1994—1997 | Independiente | ||
Karier senior* | |||
Tahun | Tim | Tampil | (Gol) |
1997—2001 | Independiente | 80 | (37) |
2001—2004 | Manchester United | 63 | (10) |
2004—2007 | Villarreal | 106 | (54) |
2007—2011 | Internazionale | 18 | (2) |
2011–2012 | Internacional | ||
Tim nasional‡ | |||
2002—kini | Uruguay | 82 | (31) |
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 24 September 2011 ‡ Penampilan dan gol di tim nasional akurat per 13 September 2011 |
Referensi
Pranala luar
Wikimedia Commons memiliki media mengenai Diego Forlán.