Liga Utama Malaysia

Liga Utama Malaysia merupakan pertandingan sepakbola tahap kedua dalam Liga Malaysia, setelah Liga Super.

Liga Utama Malaysia
Berkas:Logo Liga Astro Perdana Malaysia 2012.jpg
NegaraMalaysia
KonfederasiAFC
Dibentuk2004
Divisike-2
Jumlah tim12
Tingkat pada piramida2
Promosi keLiga Super
Degradasi keLiga FAM
Piala domestikPiala Malaysia
Piala FA Malaysia
Charity Shield Malaysia
Piala internasionalPiala AFC (melalui piala domestik)
Juara bertahan ligaATM FA
(2012)
Televisi penyiarAstro Arena
Situs webSitus Resmi MSL
Musim 2013

Liga Utama mulai diperkenalkan pada tahun 1989, yang merupakan kelanjutan ke liga sebelumnya yang dimulai sejak 1982. Sebenarnya pertandingan liga agak terlambat dimulai di Malaysia, bahkan sepak bola telah lama berdiri di Malaysia semenjak lahirnya turnamen Piala Malaysia pada 1921.

Lihat juga

Pranala luar