Model pembingkaian Zhongdang Pan dan Gerald M. Kosicki

Revisi sejak 31 Maret 2014 07.15 oleh BP15Septi (bicara | kontrib) (Framing Zhongdang Pan dan Gerald M. Kosicki)

Framing Zhongdang Pan dan Gerald M. Kosicki adalah sebuah analisis yang digunakan untuk melihat realitas di balik wacana dari media massa dan merupakan sebuah seni yang bisa jadi menghasilkan kesimpulan berbeda apabila analisis dilakukan oleh orang yang berbeda, kendati kasus yang diteliti sama.[1] Selain itu juga memiliki definisi lain dari berbagai ahli yang pada intinya memiliki titik singgung sama yakni adanya sebuah pembentukan dan kontruksi media terhadap sebuah peristiwa.[1] Dengan demikian akan ada sebuah penonjolan realitas sehingga mudah dikenal oleh khalayak.[1]

Rujukan

  1. ^ a b c Eriyanto (2005). Analisis Framing. Yogyakarta: LKis. hlm. xiv, 66. ISBN 979-9492-69-6.