Cindaga, Kebasen, Banyumas
desa di Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah
Cindaga adalah desa di kecamatan Kebasen, Banyumas, Jawa Tengah, Indonesia. Salah satu peninggalan era perang dunia II adalah adanya jembatan lengkung yang sdh berusia sektr setengah abad lebih, sempat runtuh karna dibom oleh jepang, namun dibangun kembali,sehingga jika musim kemarau bekas jembatan yg runtuh terlihat apabila kita perhatikan dibawah jembatan tsb.
Cindaga | |||||
---|---|---|---|---|---|
Negara | Indonesia | ||||
Provinsi | Jawa Tengah | ||||
Kabupaten | Banyumas | ||||
Kecamatan | Kebasen | ||||
Kode pos | 53172 | ||||
Kode Kemendagri | 33.02.05.2008 | ||||
Luas | - | ||||
Jumlah penduduk | - | ||||
Kepadatan | sedang | ||||
|
Kepala desa cindaga