Dahi lalongkang
Dahi lalongkang adalah ventilasi jendela (Bahasa Jawa:tebeng) pada rumahtradisional suku Banjar (rumah Banjar) di Kalimantan Selatan. Dahi lalongkang biasanya berupa ornamen ukiran tumbuhan atau geometris.
Dahi lalongkang adalah ventilasi jendela (Bahasa Jawa:tebeng) pada rumahtradisional suku Banjar (rumah Banjar) di Kalimantan Selatan. Dahi lalongkang biasanya berupa ornamen ukiran tumbuhan atau geometris.
Artikel bertopik budaya ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya. |