Bekri, Lampung Tengah

kecamatan di Kabupaten Lampung Tengah, Lampung
Revisi sejak 25 Mei 2014 15.45 oleh Enperfectify World (bicara | kontrib) (merapikan)

Bekri adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Lampung Tengah, Lampung, Indonesia. Di Kecamatan ini, terdapat perkebunan kelapa sawit milik PTP Nusantara VII Unit Usaha Kecamatan Bekri.

Bekri
Negara Indonesia
ProvinsiLampung
KabupatenLampung Tengah
Pemerintahan
 • Camat-
Populasi
 • Total- jiwa
Kode Kemendagri18.02.15 Edit nilai pada Wikidata
Kode BPS1805041 Edit nilai pada Wikidata
Luas- km²
Kepadatan- jiwa/km²
Desa/kelurahan-
Peta
PetaKoordinat: 5°6′0.25610″S 105°9′15.46873″E / 5.1000711389°S 105.1542968694°E / -5.1000711389; 105.1542968694

Di kecamatan ini tepatnya di areal perkebunan kelapa sawit terdapat obyek wisata Danau Bekri yang menjadi kebanggaan bagi masyarakat Lampung Tengah dan sekitarnya.