Stasiun Sumlaran

stasiun kereta api di Indonesia

Stasiun Sumlaran (SLR) adalah stasiun kereta api kelas 3 yang terletak di Desa Sukodadi, Kecamatan Sukodadi, Kabupaten Lamongan. Stasiun Sumlaran mempunyai 2 jalur rel kereta api dengan jalur 1 sebagai sepur lurus (sepur utama). Stasiun yang berketinggian +5 meter di atas permukaan air laut ini dikelola oleh PT Kereta Api Indonesia Daerah Operasi VIII Surabaya. Nama stasiun ini berasal dari nama lama Desa Sukodadi sebelum diubah menjadi namanya yang sekarang.

Stasiun Sumlaran
Stasiun Sumlaran
Lokasi
Koordinat7°5′50″S 112°19′22″E / 7.09722°S 112.32278°E / -7.09722; 112.32278
Ketinggian+5 m
Operator
LayananKRD Bojonegoro, KRD Babat
Konstruksi
Jenis strukturAtas tanah
Informasi lain
Kode stasiun
Lokasi pada peta
Peta
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini

Layanan Kereta api

Stasiun sebelumnya: Jalur kereta api Gambringan-Kandangan Stasiun berikutnya:
Stasiun Pucuk Stasiun Lamongan

7°05′37″S 112°19′19″E / 7.0937278°S 112.3218333°E / -7.0937278; 112.3218333{{#coordinates:}}: tidak bisa memiliki lebih dari satu tag utama per halaman

  1. ^ Buku Informasi Direktorat Jenderal Perkeretaapian 2014 (PDF). Jakarta: Direktorat Jenderal Perkeretaapian, Kementerian Perhubungan Indonesia. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 1 Januari 2020.