Konklaf Kepausan 1362 memilih William Grimoard sebagai Paus Urbanus V untuk menggantikan Paus Innosensius VI di Palais des Papes, Avignon, melanjutkan Kepausan Avignon.

Konklaf September–Oktober 1362
Lambang Kekosongan Takhta Suci
Tanggal dan lokasi
22 September – 28 October 1362
Palais des Papes, Avignon
Pejabat penting
KetuaÉlie de Talleyrand-Périgord
Wakil KetuaGuy de Boulogne
Proto-imamHugues Roger
Proto-diakonGuillaume de la Jugie
Pemilihan
KandidatHugues Roger, Raymond di Canillac
Paus terpilih
William de Grimoard
(Nama pilihan: Urbanus V)
frameless}}

Pencalonan

Dua puluh kardinals menghadiri konklaf tersebut pada 22 September, terbagi dalam faksi Perancis dan kardinal Gascon (dalam kapasitasnya sebagai Adipati Aquitaine).[1] Sebelas[2] atau dua belas[3] dari dua puluh kardinal berasal dari Limousin, termasuk tiga kardinal keponakan dari Innosensius VI dan enam dari Paus Klemens VI.

Catatan

  1. ^ Trollope, 1876, p. 98.
  2. ^ Emerton, 1917, pp. 152-153.
  3. ^ Baumgartner, 2003, p. 54.

Referensi