Sungai Shannon
Artikel ini merupakan artikel yang dikerjakan oleh Peserta Kompetisi Menulis Bebaskan Pengetahuan 2014 yakni BP41Hillun (bicara). Untuk sementara waktu (hingga selesai), guna menghindari konflik penyuntingan, dimohon jangan melakukan penyuntingan selama pesan ini ditampilkan selain oleh Peserta dan Panitia. Peserta kompetisi harap menghapus tag ini jika artikel telah selesai ditulis atau dapat dihapus siapa saja jika kompetisi telah berakhir. Tag ini diberikan pada mulai. Halaman ini terakhir disunting oleh Lylla08 (Kontrib • Log) 3789 hari 567 menit lalu. |
Shannon adalah sungai terpanjang di Irlandia (409 km).[1] Bermata air di daerah Caran, Provinsi Ulster, bermuara di Samudera Atlantik dengan melewati beberapa danau.[1] Dimanfaatkan sebagai pembangkit tenaga listrik.[1] Asal usul nama sungai ini disinyalir berasal dari nama Dewi yang terkait dengan sungai, Sionna.
Shannon telah menjadi jalur air penting sejak jaman dahulu, setelah pertama kali dipetakan oleh ahli geografi Mesir Graeco. Air sungai pada umumnya mengalir ke selatan dari Shannon Pot di daerah Cavan sebelum berbalik ke barat dan menuju Samudera Atlantik melalui muara Shannon. Sungai ini tidak terpengaruh oleh arus (pasang surut) laut di bagian timur Lamerick. Lamerick merupakan kota yang berada pada titik temu antara air sungai dengan air laut.