Sone Arasuke
Viscount Sone Arasuke (曾禰 荒助 , 20 Februari 1849 – 13 September 1910) adalah seorang politisi, diplomat, menteri kabinet, dan Karesidenan Korea Jepang kedua asal Jepang.
Sone Arasuke | |
---|---|
Lahir | Prefektur Yamaguchi, Jepang | 20 Februari 1849
Meninggal | 13 September 1910 | (umur 61)
Kebangsaan | Jepang |
Pekerjaan | Politisi, diplomat, menteri kabinet |
Dikenal atas | Karesidenan Korea Jepang |
Penghargaan |
Biografi
Sone lahir di Provinsi Nagato di Domain Chōshū (sekarang prefektur Yamaguchi, Ayah angkatnya adalah seorang samurai dari Hagi. Ia berada pada pihak kekaisaran pada masa Perang Boshin.
Referensi
- Beasley, W.G. Japanese Imperialism 1894-1945. Oxford University Press. ISBN 0-19-822168-1
- Duus, Peter. The Abacus and the Sword: The Japanese Penetration of Korea, 1895-1910 (Twentieth-Century Japan - the Emergence of a World Power. University of California Press (1998). ISBN 0-520-21361-0.
- Keane, Donald. Emperor Of Japan: Meiji And His World, 1852-1912. Columbia University Press (2005). ISBN 0-231-12341-8
- Kowner, Rotem (2006). Historical Dictionary of the Russo-Japanese War. ISBN 0-8108-4927-5: The Scarecrow Press.
- Sims, Richard. French Policy Towards the Bakufu and Meiji Japan 1854-1894. RoutledgeCurzon (1998). ISBN 1-873410-61-1
Pranala luar
Wikimedia Commons memiliki media mengenai Sone Arasuke.