Ketua Gabungan Kepala-Kepala Staf Amerika Serikat

Revisi sejak 2 Januari 2015 03.47 oleh Bozky (bicara | kontrib) (WP:S2014-15)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Ketua Gabungan Kepala Staf Amerika Serikat (bahasa Inggris: Chairman of the Joint Chiefs of Staff atau biasa disingkat CJCS adalah perwira militer tertinggi di Angkatan Bersenjata Amerika Serikat dan merupakan penasihat militer utama Presiden Amerika Serikat, Dewan Keamanan Nasional, Dewan Keamanan dalam Negeri, dan Menteri Pertahanan. Walaupun Ketua Gabungan Kepala Staf secara hirarki berada diatas semua perwira lainnya, dia tidak memiliki kewenangan komando operasional atas angkatan bersenjata. Namun ketua gabungan dapat membantu Presiden dan Menteri Pertahanan dalam melaksanakan fungsi komando mereka.

Referensi