Bahasa mesin

Kumpulan Instruksi yang Dieksekusi Langsung oleh Central Processing Unit (CPU) Komputer
Revisi sejak 2 Juli 2007 10.05 oleh AlleborgoBot (bicara | kontrib) (bot Menambah: br:Areg ijinenn)

Bahasa mesin atau kode mesin adalah satu-satunya bahasa komputer yang dipahami oleh CPU. Bahasa lain diterjemahkan melalui interpreter atau kompiler ke dalam bahasa ini sebelum dieksekusi oleh CPU.