Banjar Mulya, Baradatu, Way Kanan

kampung di Kabupaten Way Kanan, Lampung


{{merupakan desa yang berbatasan langsung dengan kecamatan banjit, desa ini berjarak 6 km dari pusat perekonomian di baradatu. mayoritas warganya adalah transmigrasi dari jawa tengah dan jawa timur. Mata pencaharian warga di desa ini kebanyakan persawahan dan kebun, tetapi 5 tahun terahir ini masyarakat mulai beralih menjadi 'pendekar' atau penderes karet dan kebun sawit. Desa ini saat ini di pimpin oleh lurah muda berusia 27 tahun yaitu bapak rusdi. By irfan rizki fauzi

Banjar Mulya
Negara Indonesia
ProvinsiLampung
KabupatenWay Kanan
KecamatanBaradatu
Kode Kemendagri18.08.04.2021 Edit nilai pada Wikidata
Luas-
Jumlah penduduk-
Kepadatan-

Banjar Mulya adalah kampung di kecamatan Baradatu, Way Kanan, Lampung, Indonesia.