SilkAir Penerbangan 185

Revisi sejak 10 Juli 2007 14.45 oleh Andri.h (bicara | kontrib) (+kat n ~stub)

SilkAir Penerbangan 185 adalah layanan penerbangan komersial rutin maskapai penerbangan SilkAir dari Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Jakarta, Indonesia ke Bandara Changi, Singapura. Pada tanggal 19 Desember 1997, sekitar pukul 16:13 WIB, pesawat Boeing 737-300 yang melayani rute ini mengalami kecelakaan jatuh di atas Sungai Musi, Palembang, Sumatera Selatan. Seluruh 104 orang yang ada di dalamnya (97 penumpang dan 7 awak kabin) tewas, termasuk pilot Tsu Way Ming dan kopilot Duncan Ward.

SilkAir Penerbangan 185
Ringkasan peristiwa
Tanggal19 Desember 1997
RingkasanPerdebatan
LokasiPalembang, Indonesia
Penumpang97
Awak7
Tewas104
Selamat0
Jenis pesawatBoeing 737-300
OperatorSilkAir
Registrasi9V-TRF

Pranala luar