Universitas Alkhairaat

universitas di Indonesia
Revisi sejak 8 Februari 2015 11.28 oleh Ampana (bicara | kontrib) (Pendiri Universitas Alkhairaat)

Universitas Alkhariaat merupakan perguruan tinggi swasta yang berdiri pada tahun 1964 di Kota Palu, Sulawesi Tengah. Universitas ini didirikan oleh Guru Tua (Sayed Idrus Bin Salim Aljufrie) yang merupakan tokoh pendidikan Islam di Indonesia Timur, khususnya Sulawesi Tengah.

Fakultas / Program Studi

  • Fakultas Agama Islam
  • Fakultas Kedokteran
  • Fakultas Ekonomi
  • Fakultas Keguruan & Ilmu Pendidikan
  • Fakultas Pertanian
  • Fakultas Perikanan
  • Fakultas Sastra
  • Fakultas Teknik

Referensi

http://universitasalkhairaat.ac.id/

https://www.facebook.com/UnivAlkhairaat

https://www.facebook.com/pages/Unisa/233232136742634?fref=ts