Köln
kota berpenduduk terbanyak di Nordrhein-Westfalen, Jerman
Lambang | Peta |
---|---|
Lambang kota Köln | |
Bendera kota Köln | |
Data dasar | |
Bundesland: | Nordrhein-Westfalen |
Regierungsbezirk: | Köln |
Status: | Kreisfreie Stadt |
Wilayah: | 405,15 km² |
Penduduk: | 983.347 (31 Desember 2005) |
Kepadatan penduduk: | 2.427 jiwa/km² (2005) |
Ketinggian: | 37,5–118,04 m di atas NN |
Kode pos: | 50441–51149 (lama: 5000) |
Kode telepon: | 02 21 0 22 03 (Porz ohne Poll) 0 22 32 (Meschenich) 0 22 33 (Hochkirchen, Rondorf) 0 22 34 (Lövenich, Weiden, Marsdorf) 0 22 36 (Godorf, Hahnwald, Immendorf, Gewerbegebiet Rodenkirchen, Sürth, Weiß) |
Pelat kendaraan bermotor: | K |
Situs web resmi: | stadt-koeln.de |
Politik | |
Walikota: | Fritz Schramma (CDU) |
Strukturdaten | |
Hutang: | € 2,56 Mrd. (2003) |
Pengangguran: | 13,3 % (31 Mei 2006) |
Warga asing: | 17,2 % |
Pembagian usia: | 0-18 tahun: 15,8 % 18-65 tahun: 67,5 % mulai 65 tahun: 16,7 % |
Köln atau Koeln ([kœln] ⓘ; sampai tahun 1919 juga dieja sebagai Cöln, dan dalam bahasa Latin Colonia Claudia Ara Agrippinensium, bahasa Inggris: Cologne) adalah kota keempat terbesar dari segi populasi di Jerman dan kota terbesar di negara bagian Nordrhein-Westfalen. Kota ini merupakan pelabuhan daratan terpenting di Jerman, dan merupakan ibukota bersejarah, budaya, dan ekonomi dari Rhineland. Dia merupakan kota terbesar ke-16 di Uni Eropa. Pada akhir 2003, populasi Koeln adalah 965.954, menggunakan metode standar yang hanya menghitung penduduk yang tempat tinggal utamanya di sini. Jika hanya penduduk non-utama yang dihitung, penduduknya adalah 1.020.603.
Pranala luar
Wikimedia Commons memiliki media mengenai Cologne.
- (Jerman) Galeri foto
- (Jerman) Koeln, situs resmi
- (Jerman) Fullscreen Cologne QuickTime VR Panoramas - Panorama Lamp with images from Cologne
- (Inggris) Köln by GermanPlaces
- (Jerman) Cologne Cathedral QuickTime VR walkthrough - Walk through Cologne Cathedral
- (Inggris) City Panoramas - Panoramic Views of Cologne's Highlights
- (Inggris) Cologne-In - alternative city guide with city maps.
- (Inggris) Cologne travel guide at wikitravel.org
- (Inggris) XX World Youth Day 2005
- (Inggris) Map of Cologne