Federasi Aero Sport Indonesia
Artikel ini perlu diwikifikasi agar memenuhi standar kualitas Wikipedia. Anda dapat memberikan bantuan berupa penambahan pranala dalam, atau dengan merapikan tata letak dari artikel ini.
Untuk keterangan lebih lanjut, klik [tampil] di bagian kanan.
|
Federasi Aero Sport Indonesia (FASI) [1]adalah sebuah organisasi olahraga dirgantara di Indonesia. FASI didirikan oleh pemerintah Indonesia pada 17 Januari 1972 untuk membina, mengembangkan, mengkoordinasikan dan melaksanakan kegiatan olahraga dirgantara segenap warga negara Indonesia di manapun berada, serta segenap olahragawan dirgantara di seluruh wilayah Republik Indonesia apapun kewarganegaraannya.[2]
Pejabat Organisasi
- Ketua Harian PB FASI = Marsda TNI Panji Utama Iskaq (Asops Kasau - Ex Officio),
- Dewan penasehat = Marsda TNI (Purn) Eko Edi Santoso
- Sekjen PB FASI = Marsma TNI Daryatmo, SIP;
- Dewan Pengawas PB FASI = Marsda TNI Sudjadijono [3]
Ordiga
Saat ini PB FASI membawahi tujuh cabang Ordirga yaitu :
- Aeromodelling yang dipimpin oleh Marsda TNI (Purn) Purnomo Sidi sebagai Kapordirga Aeromodelling [4]
- Terjun payung
- Terbang layang
- layang gantung (gantole), (paralayang)
- Microlight
- Pesawat swayasa.
- terbang bermotor.
Referensi
- ^ http://m.poskota.co.id/olahraga/2010/01/26/pb-fasi-tinjau-lokasi-pon-di-pekanbaru
- ^ http://aeromodelling.or.id/download/category/40-adart.html?download=144%3Aad-fasi-2010
- ^ http://www.pelita.or.id/baca.php?id=66572
- ^ http://m.poskota.co.id/olahraga/2010/01/26/pb-fasi-tinjau-lokasi-pon-di-pekanbaru