Penaklukan Muslim Awal

artikel daftar Wikimedia
Revisi sejak 25 Februari 2015 02.33 oleh HexaPro (bicara | kontrib)

Penaklukan Muslim Arab (632–732), (bahasa Arab الغزوات‎, al-Ġazawāt atau bahasa Arab: الفتوحات الإسلامية‎, al-Futūḥāt al-Islāmiyya) (bahasa Arab: فتح, Fatah, berarti pembukaan,) juga disebut Penaklukan Islam atau Penaklukan Arab,[1] dimulai semenjak zaman Nabi Muhammad hingga setelah wafatnya. Ia mendirikan pemerintahan bersatu yang baru di jazirah Arab yang dibawah kekhalifahan Rasyidin dan Umayyah mengalami ekspansi besar-besaran kekuatan Arab di luar jazirah Arab dengan wilayah kekuasaan yang terbentang dari India barat laut, melewati Asia Tengah, Timur Tengah, Afrika Utara, Italia selatan, semenanjung Iberia, hingga Pirenia.

Referensi

  1. ^ Martin Sicker (2000), The Islamic World in Ascendancy: From the Arab Conquests to the Siege of Vienna, 'Praeger.

Templat:Link GA