Stasiun Tebing Tinggi (Empat Lawang)

stasiun kereta api di Indonesia

Stasiun Tebingtinggi (TI) adalah stasiun kereta api yang berada di Tebing Tinggi, Empat Lawang. Stasiun ini merupakan tempat persinggahan kereta api penumpang dari Lubuklinggau dan Kertapati.

Stasiun Tebingtinggi

Stasiun Tebingtinggi
Lokasi
Koordinat3°35′4.9999″S 103°4′53.0000″E / 3.584722194°S 103.081388889°E / -3.584722194; 103.081388889
Ketinggian+105 m
Operator
Letak
km 500+740[1]
LayananSindang Marga, Serelo
Konstruksi
Jenis strukturAtas tanah
Informasi lain
Kode stasiun
Lokasi pada peta
Peta
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini
Stasiun sebelumnya: Jalur kereta api Prabumulih-Lubuk Linggau Stasiun berikutnya:
Stasiun Saungnaga Stasiun Muarasaling
  1. ^ Subdit Jalan Rel dan Jembatan (2004). Buku Jarak Antarstasiun dan Perhentian. Bandung: PT Kereta Api (Persero). 
  2. ^ Buku Informasi Direktorat Jenderal Perkeretaapian 2014 (PDF). Jakarta: Direktorat Jenderal Perkeretaapian, Kementerian Perhubungan Indonesia. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 1 Januari 2020.