Universal Language

Universal Language (bahasa Prancis: Une langue universelle, bahasa Persia: آواز بوقلمون) adalah sebuah film komedi drama-absurd Kanada tahun 2024 yang ditulis dan disutradarai oleh Matthew Rankin.[2] Penayangannya diterima oleh berbagai kritikus dengan memberikan ulasan positif dan menyebutnya sebagai salah satu dari lima film internasional terbaik tahun 2024 menurut National Board of Review.[3] Dan berhasil wakili Kanada dalam perebutan penghargaan Film Internasional Terbaik pada ajang Academy Awards ke-97.[4]

Universal Language
Poster film
Nama lain
PrancisUne langue universelle
Persiaآواز بوقلمون
SutradaraMatthew Rankin
ProduserSylvain Corbeil
Ditulis olehIla Firouzabadi
Pirouz Nemati
Matthew Rankin
PemeranRojina Esmaeili
Saba Vahedyousefi
Sobhan Javadi
Pirouz Nemati
Mani Soleymanlou
Danielle Fichaud
Penata musikAmir Amiri
Christophe Lamarche-Ledoux
SinematograferIsabelle Stachtchenko
PenyuntingXi Feng
Perusahaan
produksi
Metafilms
DistributorMaison 4:3
Tanggal rilis
  • 18 Mei 2024 (2024-05-18) (Cannes)
Durasi89 menit
NegaraKanada
BahasaPrancis
Persia
Pendapatan
kotor
$4,550[1]

Alur cerita

sunting

Digambarkan sebagai "komedi surealis yang membingungkan" yang berlatar "antara Teheran dan Winnipeg", Memadukan kisah-kisah yang tampaknya tidak berhubungan dari Negin dan Nazgol, yang menemukan uang beku di dalam es dan mencoba mengklaimnya; Massoud, seorang pemandu wisata di Winnipeg yang memimpin rombongan tur yang kebingungan dan kehilangan arah; dan Matthew (Rankin), yang berhenti dari pekerjaannya yang tidak memuaskan di pemerintahan provinsi Quebec dan pulang ke Winnipeg untuk mengunjungi ibunya.[5]

Pemeran

sunting

Perilisan

sunting

Universal Language ditayangkan perdana di bagian Directors' Fortnight di Festival Film Cannes ke-77 pada tanggal 18 Mei 2024.,[6][7] dan pemutaran perdananya di Amerika Utara dilakukan pada Festival Film Internasional Toronto 2024.[8][9]

Universal Language juga dijadwalkan untuk ditayangkan sebagai film pembuka di Festival du nouveau cinéma 2024.[10] Universal Language juga tayang di Festival Film New York ke-62.[11][12]

Tanggapan kritikus

sunting

Di situs web agregator ulasan Rotten Tomatoes, 100% pada 30 ulasan para kritikus adalah positif, dengan nilai rata-rata 8.1/10.[13] Di situs Metacritic, yang menggunakan sistem penilaian rata-rata tertimbang, film ini mendapatkan skor 81 dari 100, berdasarkan delapan kritikus, yang menunjukkan "pengakuan universal".[14]

Lihat juga

sunting

Daftar perwakilan Kanada untuk Film Internasional Terbaik pada Academy Award

Referensi

sunting
  1. ^ "Universal Language (2024)". Box Office Mojo. Diakses tanggal October 18, 2024. 
  2. ^ Mirza, Taimur Sikander (April 16, 2024). "Matthew Rankin comedy to debut in Directors' Fortnight in Cannes". Playback. 
  3. ^ "2024 Archives". National Board of Review (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2024-12-04. 
  4. ^ Grobar, Matt (August 27, 2024). "Matthew Rankin's 'Universal Language' Named As Canada's Oscar Entry For 2025". Deadline Hollywood. Diakses tanggal August 27, 2024. 
  5. ^ Melanie Goodfellow, "Best Friend Forever Boards Sales On Cannes Directors’ Fortnight Title ‘Universal Language’; Oscilloscope Takes U.S. Rights". Deadline Hollywood, April 16, 2024.
  6. ^ Leffler, Rebecca (2024-04-16). "Cannes 2024 Directors' Fortnight line-up unveiled". Screen International (dalam bahasa Inggris). 
  7. ^ "Une langue universelle". Quinzaine des cinéastes (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2024-09-29. 
  8. ^ Kay, Jeremy (2024-08-06). "Toronto unveils 43 titles in Centrepiece programme". Screen International (dalam bahasa Inggris). 
  9. ^ "Universal Language". TIFF (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2024-09-29. 
  10. ^ Rioux, Charles (2024-09-25). "Une langue universelle de Matthew Rankin en ouverture du FNC". Radio-Canada (dalam bahasa Prancis). 
  11. ^ "62nd New York Film Festival Currents Announced". Film at Lincoln Center (dalam bahasa Inggris). 2024-08-15. Diakses tanggal 2024-09-29. 
  12. ^ "An Urban Allegory + Universal Language". MAMI Mumbai Film Festival. Diakses tanggal 18 October 2024. 
  13. ^ "Universal Language". Rotten Tomatoes. Fandango Media. Diakses tanggal 4 September 2024.   
  14. ^ "Universal Language". Metacritic. Fandom, Inc. Diakses tanggal 29 September 2024. 

Pranala luar

sunting