Alan Bean: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 37:
 
Bean memiliki lebih dari 7.145 jam terbang, termasuk 4.890 jam di [[pesawat jet]].<ref name="nasa-bio">{{cite web|url=http://www.jsc.nasa.gov/Bios/htmlbios/bean-al.html|title=Astronaut Bio: Alan Bean}}</ref>
 
=== Karier NASA ===
Bean dipilih oleh [[NASA]] sebagai bagian dari [[Grup 3 Astronaut NASA|Grup 3 Astronaut]] pada tahun 1963 (setelah tidak dipilih untuk [[Grup 2 Astronaut NASA|Grup 2 Astronaut]] pada tahun sebelumnya).<ref>{{cite book|first=Andrew|last=Chaikin|authorlink=Andrew Chaikin|title=[[A Man on the Moon]]|publisher=[[Penguin Books Ltd]]|isbn=978-0-14-024146-4}}</ref> Ia mulanya terpilih menjadi komandan pilot cadangan untuk pesawat [[Gemini 10]]. Ia kemudian ditempatkan di [[Program Aplikasi Apollo]] untuk sementara. Dalam kapasitas itu, ia adalah astronaut pertama yang menyelam di [[Neutral Buoyancy Simulator]] dan menjadi yang terbaik dalam melakukan proses tersebut dalam rangka pelatihan astronaut.<ref name="notes">{{Citation|author=von Braun, Wernher|editor-last=Buckbee|editor-first=Ed|title=The Rocket Man: Wernher von Braun: The Man Who Took America to the Moon: His Weekly Notes: 1961-1969|url=http://www.collectspace.com/ubb/Forum9/HTML/001778.html|format=DVD|date=2010|publisher=Steward & Wise Music Publishing|isbn=978-1-935001-27-0|page=1966-07 p. 79}}</ref> Ketika teman sesama astronautnya [[Clifton Williams]] tewas dalam sebuah kecelakaan pesawat, Bean ditunjuk menjadi kru cadangan untuk pesawat [[Apollo 9]]. Komandan Apollo 12, Conrad, yang menjadi instruktur Bean di Sekolah Uji Penerbangan Angkatan Laut bertahun-tahun sebelumnya, secara pribadi meminta Bean untuk menggantikan Williams.<ref name="oral">{{cite web|url=https://www.jsc.nasa.gov/history/oral_histories/BeanAL/BeanAL_6-23-98.htm|title=Alan Bean Oral History|publisher=NASA|access-date=November 11, 2017}}</ref>
 
== Melukis ==