Algemeen Ingenieur Architectenbureau: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Yosua olgaf (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
 
(Satu revisi perantara oleh satu pengguna lainnya tidak ditampilkan)
Baris 1:
[[Berkas:COLLECTIE TROPENMUSEUM Villa Isola aan de Lembangweg bij Bandoeng TMnr 60026637.jpg|thumbjmpl|Villa Isola, Bandung]]
'''Algemeen Ingenieur Architectenbureau''' atau '''Algemeen Ingenieur Architecten''' ('''AIA''') ([[Bahasa Indonesia|Indonesia]]:Biro Umum Insinyur Arsitek) adalah sebuah biro umum sipil dan [[arsitektur]] didirikan pada tahun [[1916]]. Biro ini didirikan oleh tiga insinyur bangunan yakni [[Frans Johan Louwrens Ghijsels]], [[Hein von Essen]] dan [[F. Stlitz]]. Sebelum biro ini berdiri, dua orang, [[Frans Ghijsels]] dan H. Essen bekerja sebagai penasehat teknis pada pemerintah dan F. Stlitz sebagai pengusaha bangunan. AIA sendiri tidak hanya merancang bangunannya tetapi juga bertindak sebagaio kontraktor. Hal tersebut karena permintaan darai para pemakai jasa AIA yang mengharapkan pekerjaan konstruksi dilaksanakan oleh perancangnya.
 
Pada tahun [[1932]] AIA mendirikan kantor cabang di [[Surabaya]] dan pada tahun yang sama didirikan cabang yang sama di [[Bandung]]. Demikianlah sehingga proyek yang ditangani AIA di masing masing kota langsung ditangani di setiap cabang AIA. Sampai tahun [[1935]]. AIA belum ada pekerjaan besar yang ditangani. Sesudah tahun itu secara luas mulai merencanakan dan mengerjakan bangunan bangunan penting selain berupa bangunan, AIA juga mengerjakan proyek berupa kanal kanal di luar [[Jawa]]. AIA merupakan perusahaan jasa arsitek dan konstruksi penting pada masa itu setelah [[Sitsen & Lourzada]] dan [[Ed. Cuypers & Hulswit]].