Australopithecus afarensis: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
EmausBot (bicara | kontrib)
k Bot: Migrasi 31 pranala interwiki, karena telah disediakan oleh Wikidata pada item d:Q107685
Astari28 (bicara | kontrib)
Fitur saranan suntingan: 2 pranala ditambahkan.
 
(6 revisi perantara oleh 5 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 18:
 
== Persebaran ==
Sampai saat ini, fosil-fosil ''Australopithecus afarensis'' hanya ditemukan di wilayah Timur Afrika. Wilayah yang paling terkenal sebagai tempat penemuan [[fosil]] ini adalah [[Hadar, Ethiopia]]. Di sanalah fosil "Lucy", seekor ''A. afarensis'' betina, ditemukan. Tempat lain di mana fosil ''A. afarensis'' ditemukan adalah di Omo, Maka, Fejej, dan Belohdelie di [[Ethiopia]], dan Koobi Fora dan Lothagam di [[Kenya]].
P
 
Lucy meninggalkan ketergantungan dari pohon dan memulai gaya kehidupan berbasis di tanah. Fosil baru menegaskan anggota spesies Lucy sudah bisa membuat jejak kaki sebelum 3.6 juta tahun lalu yang ditemukan dalam abu vulkanik yang mengeras di [[Laetoli]], Tanzania. A. afarensis dianggap merupakan peralihan primata [[Bipedalisme|bipedal]].<ref name="www.kesimpulan.com">{{cite web|url=http://www.kesimpulan.com/2011/02/konstruksi-tulang-metatarsal.html|title=Konstruksi Tulang Metatarsal Australopithecus afarensis Lucy Berjalan di Tanah|News KeSimpulan|accessdate=Jumat, 11 Februari 2011}}</ref>
 
== Referensi ==
{{reflist}}
 
{{Taxonbar|from=Q107685}}
{{arkeologi-stub}}
{{Authority control}}
 
[[Kategori:Fosil]]
[[Kategori:Paleontologi]]
[[Kategori:Australopithecus]]
 
 
{{arkeologi-stub}}