Bandar Udara Rotterdam: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tjmoel (bicara | kontrib)
k {{noref}}
Baris 1:
{{noref}}
'''Bandar Udara Rotterdam-The Hague''' atau juga dulu dikenal sebagai '''Bandar Udara Zestienhoven''' adalah sebuah [[bandar udara]] yang melayani [[Gemeente Rotterdam|Rotterdam]], [[Belanda]]. Bandara ini memiliki kode {{Airport codes|RTM|EHRD}}. Bandara ini ialah bandara regional kedua yang terbesar di Belanda setelah [[Bandar Udara Eindhoven]] (diukur menurut jumlah penumpang). Dari bandara ini ada dinas penerbangan ke [[London]], [[Hamburg]], dan [[Berlin]] serta penerbangan charter. Bandara ini menangani lebih dari sejuta penumpang pada tahun [[2004]].