Charles Prosper Wolff Schoemaker: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Penggantian teks otomatis (-Hindia-Belanda +Hindia Belanda)
 
(23 revisi perantara oleh 11 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
{{Infobox Officeholder
|office = [[Daftar Rektor Institut Teknologi Bandung|{{!}}Rektor TH Bandung]]
|order = ke-7
|term_start = [[16 Juni]] [[1934]]
|term_end = [[2 Agustus]] [[1935]]
Baris 8:
|name = {{nowrap|Prof. Charles Prosper Wolff Schoemaker}}
|image = CPW Schoemaker.jpg
|caption = Rektor TH Bandung 1934-1935
|birth_name = Charles Prosper Schoemaker
|birth_date = {{Birth date|1882|7|25}}
|birth_place = {{flagicon|Belanda}} [[Banyubiru, Semarang]], [[Hindia Belanda]]
|death_date = {{death date and age|1949|5|22|1882|7|25}}
|death_place = {{flagicon|Indonesia}} [[Bandung]], [[Jawa Barat]], [[Indonesia]]
|nationality = {{flagicon|Belanda}} [[Belanda]]
|alma_mater = [[:en:Koninklijke Militaire Academie|KMA]] Breda ''civiel ingenieur''</br />Prof. - [[TH Bandung]]
}}
 
[[Berkas:Wolff Schoemaker.jpg|thumbjmpl|<center>Prof. Charles Prosper Wolff Schoemaker - guru besar Arsitektur; Sejarah Bangunan dan Seni Dekorasi; Spesifikasi dan Estimasi; dan Perencanaan Kota (''Bouwkunde; Geschiedenis der Bouw- en Versierkunst; Bestekken en Begrootingen; en Stadsaanleg'') di ''Technische Hoogeschool te Bandoeng'' 1922-1940<center>]]
[[Berkas:COLLECTIE TROPENMUSEUM Villa Isola aan de Lembangweg bij Bandoeng TMnr 60026637.jpg|thumbjmpl|Villa Isola, Bandung]]
 
'''[[Profesor|Prof.]] Charles Prosper Wolff Schoemaker''' ({{lahirmati|[[Banyubiru, Semarang]], [[Jawa Tengah]], [[Indonesia]]|25|7|1882|Kota [[Bandung]], [[Jawa Barat]], [[Indonesia]]|22|5|1949}})<ref name=nl>{{nl}} [http://zoeken.nai.nl/CIS/persoon/2865 C. P. Wolff Schoemaker] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20140318014759/http://zoeken.nai.nl/CIS/persoon/2865 |date=2014-03-18 }}</ref> adalah seorang [[arsitek]] berkebangsaan [[Belanda]] yang berdiam di [[Hindia Belanda]] (sekarang [[Indonesia]]). Selain itu ia juga pernah menjadi guru besar arsitektur dan [[Daftar Rektor Institut Teknologi Bandung|'''rektor ketujuh''']] ''[[Technische Hoogeschool te Bandoeng]]'' ([[TH Bandung]] - yang kemudian menjadi [[Institut Teknologi Bandung]] - [[ITB]]) yang menjabat pada periode 16 Juni 1934-2 Agustus 1935.
 
== Riwayat Hidup ==
Baris 28:
Ia merupakan salah satu dari 3 arsitek besar di Hindia Belanda sebelum [[Perang Dunia II]], bersama dengan [[Albert Aalbers]] dan [[Henri Maclaine Pont]]. Berbagai bangunan bersejarah di Bandung merupakan hasil karyanya. [[Gereja Katedral Bandung|Gereja Katedral]] di Jalan Merdeka, Gereja Bethel di Jalan Wastukencana, Masjid Cipaganti, Bioskop Majestic, [[Hotel Preanger]], ''Sociëteit Concordia'', [[Gedung Asia Afrika]], [[Villa Isola]], dan Gedung PLN Bandung merupakan sebagian dari hasil karyanya.<ref name=Jejak/>
 
Setelah lulus dari ''[[HBS]] te Nijmegen'', dia melanjutkan pendidikannya di ''[[:en:Koninklijke Militaire Academie|Koninklijke Militaire Academie]]'' Breda (KMA Breda) jurusan ''civiel ingenieur''.<ref name=nl/>
 
Pada tanggal 7 Oktober 1905 Wolff Schoemaker kembali ke Hindia Belanda dengan kapal uap "Koningin Regentes" sebagai Letnan Dua Korps Zeni ''[[Koninklijk Nederlands-Indische Leger]]'' (Angkatan Darat Kerajaan Belanda di Hindia Belanda). Dia ditugaskan di Cimahi, sebuah kota garnisun dekat Bandung. Pada awal abad itu [[KNIL]] masih memiliki reputasi buruk, terjadi banyak kasus intimidasi dan diskriminasi di mana peranakan Indo-Belanda hanya punya sedikit kesempatan untuk naik pangkat. Belum lagi yang paling naas, jika harus ditempatkan di Aceh, di mana kemungkinan hidup selama masa dinas empat atau delapan tahun tidak melebihi 25%. Selain itu hanya sedikit atau nyaris tidak ada kemungkinan untuk berpindah menjadi angkatan darat Belanda (di negeri asal), sebab seorang perwira [[KNIL]] tidak bisa disetarakan dalam peringkat untuk beralih ke tentara Belanda (''Nederlandse leger'' – tentara di Negeri Belanda, bukan di tanah Hindia Belanda). Saat Charles tiba di Hindia Belanda masih dalam masa 'pertempuran', tetapi tidak diketahui apakah ia sebagai insinyur, terlibat dalam operasi militer sebenarnya.
Baris 49:
Pada tanggal 16 Juni 1934-2 Agustus 1935 menjabat Rektor/''Voorzitter der Faculteit van Technische Wetenschap'' [[TH Bandung]] menggantikan Prof. Ir. [[H. C. P. de Vos]].<ref name=sak>Sakri, A. (1979). ''Dari TH ke ITB: Kenang-kenangan lustrum keempat 2 Maret 1979''. Bandung: Penerbit ITB.</ref>{{rp|45}}{{refn|group=note|name=die14|Ir. H. C. P. de Vos mengundurkan diri sebelum habis masa jabatannya (16 Juni 1934), sehingga pidato Ketua Fakultas pada acara Dies Natalis TH ke-14 pada tanggal 3 Agustus 1934 dibawakan oleh prof. C. P. Wolff Schoemaker sebagai Ketua Fakultas yang baru (yang biasanya dibacakan Ketua Fakultas yang akan mengakhiri masa jabatannya).<ref>{{nl}} "De ingenieur in Nederlandsch-Indie" edisi Agustus 1934, Tahun ke-1 No.8.</ref>}}
 
Ketika menetap di [[Bandung]], ia pernah tinggal di ''Soekadjadiweg'' 2 (sekarang Jl. Sukajadi).<ref>{{nl}} [http://www.geneaknowhow.net/script/dewit/tel1936/r-z.htm ''TELEFOONGIDS BANDOENG (Preanger) - januari 1936''.]</ref>.
 
Selama menjadi guru besar di [[TH Bandung]], ia juga pernah menjadi guru besar sementara di [[Universitas Teknik Delft|TH Delft]] dalam rangka "pertukaran staf pengajar". Posisinya di Bandung digantikan sementara oleh adik kandungnya, Prof. Ir. [[Richard Leonard Arnold Schoemaker]], sementara Wolff sendiri mengisi kursi Richard di Delft.{{refn|group=note|name=tukar|Program pertukaran staf pengajar TH Delft dan TH Bandung merupakan hal biasa pada masa itu, tercatat Prof. Ir. C. B. Biezeno - profesor mekanika terapan dan Kepala Bagian Mesin dan Bangunan Kapal dari TH Delft pernah bertukar tempat dengan Prof. Ir. [[C. G. J. Vreedenburgh]] - profesor mekanika terapan TH Bandung (1929-1930); contoh lain adalah antara Prof. Ir. [[:nl:Albert Sybrandus Keverling Buisman|A. S. Keverling Buisman]] dengan Prof. Ir. [[Jan Klopper]] (1925-1926) - namun Klopper tidak kembali lagi. Pertukaran Prof. Buisman yang kedua adalah dengan Prof. Ir. [[C. G. J. Vreedenburgh]] (1939-1940), kali ini kedua-duanya tidak bisa kembali ke tempat semula karena pecah [[Perang Dunia II]]. Vreedenburgh akhirnya menetap menjadi guru besar Delft, sementara Prof. Buisman meninggal di kamp tawanan Jepang di Bandung.<ref name=keverling>{{nl}} [http://www.joostdevree.nl/bouwkunde2/jpgg/grondmechanica_2_keverling_buisman_artikel_van_a_verruijt_2008.pdf Prof. Ir. A.S. Keverling Buisman.]</ref>}}
Baris 57:
Pada bulan Desember 1940 Schoemaker pensiun dari jabatannya sebagai guru besar [[TH Bandung]].<ref name=goe/>{{rp|46}} Dengan demikian selesailah jasanya selama 18 tahun (1922-1940) sejak permulaan dibukanya TH sampai menjelang masuknya Jepang ke Indonesia.
 
Setelah meninggal, Wolff Schoemaker dimakamkan di [[EreveldTPU Kristen Pandu]], Bandung.<ref name=Jejak>Selasa, 21 September 2009. [http://www.itb.ac.id/news/2586.xhtml Menelusuri Jejak Karya Schoemaker; sang Arsitek Bandung] Diakses pada 2 Juni 2013.</ref>
 
== Karya Arsitektur ==
Berikut beberapa daftar karya arsitektur Wolff Schoemaker yang pernah tercatat:<ref>{{Cite web|url=https://id.scribd.com/document/402128392/21-Bangunan-Peninggalan-Arsitek-CP-Wolff-Schoemaker-Di-Bandung|title=21 Bangunan Peninggalan Arsitek CP Wolff Schoemaker Di Bandung|website=Scribd|language=id|access-date=2020-04-03}}</ref>
# 1918: Gedung kantor Harrisons & Crosfiled di Groote Postweg No.75 (sekarang Jalan Asia Afrika).
# 1920: West Java Handel-Maatschappij di Jalan Asia Afrika No. 61.
# 1919: Gedung NV Becker & Co (Gedung Gas Negara) di Jalan Braga No. 38.
# 1919: Gedung AC Nix di Landraadweg No. 3-7. Di lahan yang sama di Jalan PerintisKemerdekaan No. 3 saat ini berdiri Bank BNI Kantor Wilayah Bandung.
# 1920: Gedung Jaarbeurs (sekarang jadi Gedung Kologdam) di Jalan Aceh No. 50.
# 1921: Sociëteit Concordia (sekarang jadi Gedung Merdeka) di Jalan Asia Afrika No. 65.
# 1921: Gedung kantor pabrik minyak NV Insulinde (kolaborasi dengan RichardSchoemaker) di Jalan Braga No. 135. Sebelum menjadi Gedung Bank BJB Syariah, bangunan yang sama pernah difungsikan untuk kantor residen Priangan, sekolahtaman kanak-kanak internasional, dan kantor polisi.
# 1921: Kantor, toko buku, dan percetakan Van Dorp (sekarang jadi LandmarkConvention Hall) di Jalan Braga No. 129.
# 1922: [[Gedung Olveh]] (sekarang asuransi [[Jiwasraya]]), [[Jalan Jembatan Batu]] no 50, [[Pinangsia]] [[Jakarta Barat]].<ref>[https://www.cnnindonesia.com/gaya-hidup/20160403162955-269-121364/olveh-dan-jeniusnya-schoemaker OLVEH dan Jeniusnya Schoemaker], ''[[CNN Indonesia]]''. Akses: 3 Agustus 2022.</ref>
# 1922: Bioskop Majestic (sekarang jadi De Majestic) di Jalan Braga No. 1.
# 1922: Gereja Katedral Bandung atau Katedral Santo Petrus di Jalan Merdeka No.14.
# 1922: Kantor pusat [[Gemeentelijke Electriciteitsbedrijf Bandoeng en Omstreken]] (GEBEO). Kini menjadi kantor PLN Unit Induk Distribusi Jawa Barat. Gedung yang berlokasi di Jalan Asia Afrika No.63 tersebut merupakan hasil kolaborasi antara Schoemaker dengan adiknya, Richard Schoemaker.
# 1922: Vila Merah di Jalan Tamansari No. 78. Dulu merupakan tempat tinggal RichardSchoemaker.
# 1923: Gereja Bethel Bandung (dulu De Nieuwe Kerk) di Jalan Wastukencana No. 1.
# 1925: Observatorium Bosscha di Jalan Peneropongan Bintang No. 45, Lembang,Kabupaten Bandung Barat.
# 1927: Grand Hotel Preanger (kini Prama Grand Preanger) di Jalan Asia Afrika No. 81.
# 1927: Kolam Renang Tirta Merta atau dikenal juga dengan nama Sentrum atauCentrum. Kolam yang terletak di Bilitonstraat (sekarang Jalan Belitung No. 10), persisdi belakang Jaarbeurs (sekarang Gedung Kologdam) ini sekarang menjadi TheCentrum: Dine-Wedding-Event.
# Sekitar 1930: Vila milik CP Wol Schoemaker di Van Galenweg No. 2 (sekarang JalanLamping).
# 1932: Rumah pastor Gereja Katedral di Jalan Merdeka No. 14.
# 1933: Vila Isola di Nijlandweg (sekarang Jalan Setiabudhi No. 229).
# 1933: Masjid Cipaganti di Jalan Cipaganti No. 85.
# Setelah 1940: Nederlandsch Indische Handelsbank (sekarang jadi Bank OCBCNISP) di Jalan Asia-Afrika No. 100.
 
<gallery>
File:OLVEH Building Batavia (Jakarta).jpg|Gedung Olveh, Pinangsia, Jakarta
Berkas:Kalakop - Braga Street.jpg|Bioskop Jalan Braga, Bandung
Berkas:COLLECTIE TROPENMUSEUM Mensen voor de met filmaffiches beplakte gevel van de Majestic bioscoop waarin zich tevens een Chinees restaurant en een dancing bevinden TMnr 60044085.jpg|Bioskop Majestic
Baris 66 ⟶ 92:
</gallery>
 
=== Catatan ===
{{reflist|group=note|2}}
 
== Referensi ==
 
{{reflist|2}}
 
== Pranala luar ==
 
* [http://www.itb.ac.id/ Situs resmi ITB.]
* [http://www.itb.ac.id/about-itb/timeline Timeline TH Bandung - ITB.] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20120511153846/http://www.itb.ac.id/about-itb/timeline |date=2012-05-11 }}
* [http://rektorkita.itb.ac.id/sejarah Sejarah Rektor TH Bandung - ITB.] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20170713195932/http://rektorkita.itb.ac.id/sejarah |date=2017-07-13 }}
* [http://www.kaskus.co.id/showthread.php?t=10240654 Babad Tanah Ganesha.]
 
Baris 91 ⟶ 115:
{{DEFAULTSORT:Schoemaker, Charles Prosper Wolff}}
{{lifetime|1882|1949|}}
{{Authority control}}
[[Kategori:Arsitek Belanda]]
[[Kategori:Tokoh dari Semarang]]