Berikut adalah diskografi lengkap dari penyanyi pop Indonesia, Vidi Aldiano. Album pertamanya, Pelangi di Malam Hari dirilis pada tahun 2008 di label Suara Hati, dan menjagokan lagu lama milik Keenan Nasution, “Nuansa Bening”, disusul “Status Palsu”, serta lagu “Cinta Jangan Kau Pergi” yang sebelumnya dipopulerkan diva Malaysia, Sheila Majid.

Diskografi Vidi Aldiano
Vidi Aldiano pada tahun 2013
Album studio6
Album kompilasi1
Video musik11
Extended play1
Singel29

Album keduanya merupakan album bergenre reliji, dirilis tahun 2009, bertajuk Lelaki Pilihan, menjagokan lagu reliji yang pernah dibawakan Rita Effendy, “Keagungan Tuhan”.

Album ketiganya, Yang Kedua dirilis tahun 2011, diproduksi oleh Suara Hati bekerja sama dengan Trinity Optima Production. Pada tahun yang Vidi berkolaborasi dalam album presiden Indonesia, Susilo Bambang Yudhoyono, membawakan tembang “Jiwaku Terang di Malam Itu”.

Album

Album studio

Daftar album studio dengan detail terpilih
Judul Detail album Sertifikasi Ref.
Pelangi di Malam Hari
Lelaki Pilihan
  • Rilis: 2009
  • Label: Suara Hati
  • Format: CD, unduhan digital
Yang Kedua
  • Rilis: 22 Juli 2011
  • Label: Trinity Optima Production
  • Format: CD, unduhan digital
Persona
  • Rilis: 24 Agustus 2016
  • Label: VA Records
  • Format: CD, unduhan digital
ASIRI: 3x Platinum[1] [2]
Senandika
  • Rilis: 22 Juli 2022
  • Label: VA Records
  • Format: CD, unduhan digital
[3]

Album kompilasi

Daftar album kompilasi dengan detail terpilih
Judul Detail album Ref.
Melody Chrisye
  • Rilis: 4 Maret 2016
  • Label: Formula Music, Jagonya Musik & Sport Indonesia
  • Format: CD, unduhan digital
[4]

Album mini

Daftar album mini dengan detail terpilih
Judul Detail album
Dunia Baru
  • Rilis: 2 November 2013
  • Label: Trinity Optima Production
  • Format: Unduhan digital

Singel

Sebagai penyanyi utama

Judul Tahun Album Ref.
"Nuansa Bening" 2008 Pelangi di Malam Hari
"Status Palsu"
"Keagungan Tuhan" Lelaki Pilihan
"Cemburu Menguras Hati" Pelangi di Malam Hari
"Datang dan Kembali" Yang Kedua
"Gadis Genit" 2011
"Lupakan Mantan" 2012 [5]
"Pupus / Kasih Tak Sampai" 2013 Dunia Baru [6]
"Apakah Ku Jatuh Cinta"
(bersama Sherina Munaf)
Tuna & Dunia Baru [7]
"Membiasakan Cinta" 2014 Persona [8]
"Aku Cinta Dia" 2016
"Hingga Nanti"
(menampilkan Andien)
[9]
"Definisi Bahagia" (versi piano)
(menampilkan Andi Rianto)
2017 Senandika [10]
"Tak Sejalan" 2018 [11]
"Semua Murid Semua Guru"
(bersama Andien, Endah N Rhesa, Glenn Fredly, Indra Aziz dan Tompi)
Singel non-album [12]
"Tak Sejalan" (versi akustik)
(menampilkan Bandnana)
Senandika [13]
"I Don't Mind"
(bersama Sheryl Sheinafia dan Jevin Julian)
Singel non-album [14]
"Song of Victory (Asian Para Games 2018 Official Song)"
(bersama bersama Armand Maulana, Once Mekel, Lesti, Maudy Ayunda, Regina Poetiray, Zara Leola, dan Putri Ariani)
[15]
"Terambang" 2019 Senandika [16]
"Ready for Love"
(menampilkan A. Nayaka dan Raline Shah)
Singel non-album [17]
"Bertahan Lewati Senja" 2020 Senandika [18]
"Zamrud Khatulistiwa" Singel non-album [19]
"Tak Bisa Bersama"
(menampilkan Prilly Latuconsina)
Senandika [20]
"I Can't Wait x Tak Bisa Bersama"
(bersama PJ Morton)
Singel non-album [21]
"Ketulusan Cintaku (Pelangi di Malam Hari)"
(bersama Prilly Latuconsina)
2021 Senandika [22]
"Buktikan"
(bersama Tiara Andini)
Tiara Andini [23]
"Dara" 2022 Senandika [24]
"Salam Kenal" [25]
"BerMaafKu" 2023 Raisa {{}}

Sebagai penyanyi yang ditampilkan

Judul Tahun Album
"Akhirnya"
(Alika menampilkan Vidi Aldiano)
2016 Singel non-album

Video musik

Tahun Judul Sutradara
2008 "Nuansa Bening" -
"Status Palsu" -
"Cinta Jangan Kau Pergi" -
"Cemburu Menguras Hati" -
2009 "Keagungan Tuhan" -
"Rindu Rasul" -
2011 "Datang dan Kembali" -
"Gadis Genit" -
"Lagu Kita" -
"Lupakan Mantanmu" -
"Jiwaku Terang di Malam Itu" -

Referensi

  1. ^ Kumampung, Dian Reinis (2017-01-25). Maullana, Irfan, ed. ""Persona" Milik Vidi Aldiano Raih "Triple Platinum"". Kompas.com. Diakses tanggal 2022-08-08. 
  2. ^ Pool. "Vidi Aldiano Rilis Album 'Persona'". detikcom. Diakses tanggal 2022-08-08. 
  3. ^ Lova, Cynthia (2022-07-22). Pangerang, Andi Muttya Keteng, ed. "Senandika, Album Kelima Vidi Aldiano yang Kisahkan Suka Duka Perjalanan Hidupnya". Kompas.com. Diakses tanggal 2022-08-08. 
  4. ^ Tresnady, Tomi (2016-03-30). "10 Penyanyi Muda Hadir di Album 'Melody Chrisye'". Suara.com. Diakses tanggal 2022-08-08. 
  5. ^ "Vidi Aldiano 'Lupakan Mantan' Lewat Lirik Video - Hai". hai.grid.id. Diakses tanggal 2022-08-08. 
  6. ^ Mer, ed. (2013-04-05). "Vidi Aldiano Garap Video Klip Single 'Pupus/ Kasih Tak Sampai'". Liputan6.com. Diakses tanggal 2022-08-08. 
  7. ^ "Vidi Aldiano dan Sherina Gengsi-gengsian di 'Apakah Ku Jatuh Cinta?'". detikcom. Diakses tanggal 2022-08-08. 
  8. ^ Tresnady, Tomi (2014-12-01). "Vidi Aldiano Rilis Single 'Membiasakan Cinta'". Suara.com. Diakses tanggal 2022-08-08. 
  9. ^ "'Hingga Nanti', Kolaborasi Vidi Aldiano - Andien Yang Bikin Baper". KapanLagi.com. Diakses tanggal 2022-08-08. 
  10. ^ Pangerang, Andi Muttya Keteng (2017-05-24). Maullana, Irfan, ed. ""Definisi Bahagia" Vidi Aldiano Kini Berubah". Kompas.com. Diakses tanggal 2022-08-08. 
  11. ^ Setiawan, Tri Susanto (2018-04-09). Maullana, Irfan, ed. "Vidi Aldiano Pilih "Tak Sejalan" untuk Lagu Terbarunya". Kompas.com. Diakses tanggal 2022-08-08. 
  12. ^ Saraswati, Dyah Paramita. "7 Musisi Ramai-ramai Nyanyikan 'Semua Murid Semua Guru'". detikcom. Diakses tanggal 2022-08-08. 
  13. ^ "Gandeng Bandnana, Vidi Aldiano Rilis Video Klip Lagu Tak Sejalan". Grid.ID. Diakses tanggal 2022-08-08. 
  14. ^ Kukuh, Alexander Vito Edward. "Vidi Aldiano Kolaborasi Bareng Sheryl Sheinafia di Lagu 'I Don't Mind'". Kumparan. Diakses tanggal 2022-08-08. 
  15. ^ Sawitri, Yus Mei (2018-09-16). Prayugi, Wiwig, ed. "INAPGOC Luncurkan Song of Victory Jadi Lagu Resmi Asian Para Games 2018". Liputan6.com. Diakses tanggal 2022-08-08. 
  16. ^ Fimela.com (2019-04-23). "Terambang, Cerita Vidi Aldiano yang Digantungkan Perempuan". fimela.com. Diakses tanggal 2022-08-08. 
  17. ^ Saraswati, Dyah Paramita. "Lama Menjomblo, Vidi Aldiano Curhat di 'Ready for Love'". detikcom. Diakses tanggal 2022-08-08. 
  18. ^ Billy, Apfia Tioconny. Suhendi, Adi, ed. "Vidi Aldiano Ungkap Makna Mendalam di Balik Lirik Single Terbarunya Bertahan Lewati Senja". Tribunnews.com. Diakses tanggal 2022-08-08. 
  19. ^ "Vidi Aldiano Bawakan Ulang Zamrud Khatulistiwa". Republika Online. 2020-07-30. Diakses tanggal 2022-08-08. 
  20. ^ Kistyarini, ed. (2020-09-06). "Gandeng Prilly Latuconsina, Vidi Aldiano Rilis Tak Bisa Bersama". Kompas.com. Diakses tanggal 2022-08-08. 
  21. ^ Joewono, Stanley (2020-11-14). "Vidi Aldiano Kolaborasi Bersama Musisi International Lewat Single "I Can't Wait X Tak Bisa Bersama"". USS Feed (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2022-08-08. 
  22. ^ "Rilis Lagu Tentang Ketulusan Cinta, Vidi Aldiano Sukses Bikin sang Ibunda Nangis Sesenggukan Saat Mendengar Karya Barunya: Ma, Jangan Nangis." Grid.ID. Diakses tanggal 2022-08-08. 
  23. ^ Hadiansyah, Surya (2021-10-01). Saputra, Aditia, ed. "Tiara Andini dan Vidi Aldiano Rilis Ulang Lagu Buktikan yang Dipopulerkan Dewi Sandra". Liputan6.com. Diakses tanggal 2022-08-08. 
  24. ^ Farouk, Yazir (2022-07-23). "Lagu Dara Jadi Doa dan Harapan Vidi Aldiano Bisa Terus Mencintai Sheila Dara". Suara.com. Diakses tanggal 2022-08-08. 
  25. ^ Fimela.com (2022-07-07). "Vidi Aldiano Hadirkan Lagu Salam Kenal untuk Sad Boy yang Ingin Merelakan Mantan". fimela.com. Diakses tanggal 2022-08-08.