Dolar: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Hiro Hamada 1 (bicara | kontrib)
Membalikkan revisi 8277100 oleh 203.176.181.54 (bicara)
k Mengembalikan suntingan oleh 180.247.207.141 (bicara) ke revisi terakhir oleh AABot
Tag: Pengembalian Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
 
(32 revisi perantara oleh 18 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
{{About|nama yang digunakan untuk mata uang|mata uang Amerika Serikat|Dolar Amerika Serikat|kegunaan lain}}
{{kegunaanlain}}
[[File:Countries that use the dollar.svg|jmpl|ka|300px|
{{legend|Chartreuse|Negara-negara yang menggunakan dolar AS}}
{{legend|Green|Negara-negara yang menggunakan mata uang bernama dolar yang berbeda dari dolar AS}}
{{legend|Red|Negara-negara yang sebelumnya menggunakan mata uang bernama dolar}}
]]
[[Berkas:US $2 obverse-high.jpg|jmpl|ka|300px|Uang kertas dua dolar Amerika Serikat. Jarang terlihat beredar, tetapi masih diproduksi dan alat tukar sah.]]
 
'''Dolar''' adalah nama [[mata uang]] resmi di beberapa negara, [[tanah jajahan]], dan daerah lain (lihat daftar di bawah). Biasanya dolar dilambangkan dengan simbol '''$'''.
 
== Sejarah ==
Nama ini berhubungan dengan mata uang bersejarah, [[Tolar]], di [[Bohemia]], [[Thaler]] di Jerman, [[Daalder]] di [[Belanda]], dan [[Daler]] di [[Swedia]] dan [[Denmark]]. Nama [[thaler]] (dari thal, "lembah") semula berasal dari Bahasa Jerman Guldengroschen ("gulden agung", berupa perak tetapi sama nilainya dengan [[gulden]] emas) koin dilebur dari perak dari pertambangan kaya di [[Joachimsthal]] (Lembah St. Joachim) di Bohemia (selanjutnya merupakan bagian dari Kekaisaran Habsburg). Nama [[dolar Spanyol]] dahulu digunakan untuk koin perak [[Spanyol]], [[peso]], koin delapan-sejati, yang beredar dengan luas selama [[abad ke-18]] di [[koloni Spanyol dalam Dunia Baru]]. Penggunaan dolar Spanyol dan thaler Maria Theresa sebagai alat tukar sah pada masa awal [[Amerika Serikat]] merupakan alasan untuk nama mata uang negara tersebut. Kata dolar dahulu digunakan dalam [[Bahasa Inggris]] untuk thaler selama kira-kira 200 tahun sebelum [[Revolusi Amerika]]. Dolar Spanyol, atau "keping delapan" sebagaimana mereka disebut, dahulu diedarkan di 13 koloni yang menjadi Amerika Serikat dan merupakan alat tukar sah di Virginia.
Pada tanggal 15 Januari 1520, [[Kerajaan Bohemia]] mulai mencetak koin dari bahan perak yang diambil dari tambang lokal di [[Jáchymov|Joachimsthal]] ([[bahasa Ceska]] ''Jáchymov''). Koin-koin itu disebut "''Joachimsthaler''," yang dalam penggunaan umum disingkat menjadi ''[[thaler]]'' atau ''taler''. Nama Jerman "Joachimsthal" secara harfiah berarti "lembah Joachim". Nama ini mengalami penyesuaian dalam berbagai bahasa: Ceska ''[[tolar]]'', [[bahasa Hungaria|Hungaria]] [[tallér]], [[bahasa Denmark|Denmark]] dan [[bahasa Norwegia|Norwegia]] ''(rigs) [[Rigsdaler Norwegia|daler]]'', [[bahasa Swedia|Swedia]] ''(riks) [[Riksdaler|daler]]'', [[bahasa Islan|Islan]] ''dalur'', [[bahasa Belanda|Belanda]] ''(rijks)[[Gulden Belanda|daalder atau daler]]'', [[bahasa semitik Etiopia|Etiopia]] ''ታላሪ ("talari")'', [[bahasa Italia|Italia]] ''tallero'', [[bahasa Polandia|Polandia]] ''talar'', [[bahasa Persia|Persia]] ''dare'', begitu pula [[bahasa Inggris|Inggris]] - melalui bahasa Belanda - menjadi ''dollar''.<ref name="observationdeck">{{cite web|url=http://observationdeck.io9.com/why-is-the-dollar-sign-a-letter-s-1683940575|title=Why Is The Dollar Sign A Letter S?|author=djublonskopf|date=02-07-2015|publisher=Observation Deck|accessdate=09-02-2015|language=bahasa Inggris|archive-date=2015-05-04|archive-url=https://web.archive.org/web/20150504043744/http://observationdeck.io9.com/why-is-the-dollar-sign-a-letter-s-1683940575|dead-url=yes}}</ref>
 
Kemudian, terdapat koin Belanda bergambar seekor singa yang disebut ''[[thaler|leeuwendaler atau leeuwendaalder]]'', yang berarti 'daler singa'. [[Republik Belanda]] memproduksi koin ini untuk mengakomodasi perdagangan internasionalnya yang sedang dalam masa puncak. ''Leeuwendaler'' beredar hingga ke [[Timur Tengah]] dan ditiru beberapa kota di [[Jerman]] dan [[Italia]]. Koin ini juga populer di [[Hindia Belanda]] dan di [[Nieuw Nederland|Koloni Belanda Baru]], ([[New York]]). Koin ini masuk dalam peredaran di [[Tiga Belas Koloni]] selama abad ke-17 dan awal abad ke-18 yang dikenal juga dengan nama "dolar singa".<ref name="Rabushka">{{cite book|url=http://books.google.nl/books?id=0j6GvkVvAGsC&lpg=PA490&dq=New%20York%20leeuwendaalder&hl=nl&pg=PA154#v=onepage&q=thaler&f=false|title=Taxation in Colonial America|last=Rabushka|first=Alvin|publisher=Princeton University Press|year=2010|isbn=9781400828708|language=bahasa Inggris|accessdate=06-10-2014}}</ref><ref>{{cite web|url=http://coins.lakdiva.org/netherlands/1644_wes_lion_daalder_ag.html|title=Dutch Colonial - 17th Century: Silver Leeuwen Daalder |language=bahasa Inggris|website=coins.lakdiva.org|accessdate=06-10-2014}}</ref><ref>{{cite web|url=http://www.coins.nd.edu/ColCoin/ColCoinIntros/Lion-Dollar.intro.html|title=The Lion Dollar: Introduction|publisher=Department of Special Collections,University of Notre Dame|location=Notre Dame|accessdate=06-10-2014|language=bahasa Inggris}}</ref> Mata uang [[Rumania]] dan [[Bulgaria]] sekarang ini adalah ''leu''/''leva'' yang juga berarti 'singa'. Pengucapan ''dollar'' dalam bahasa Inggris-Amerika sangat mendekati pengucapan ''daler'' dalam bahasa Belanda abad ke-17.<ref name="etymologiebank.nl">{{cite web|editor-last=Sijs|editor-first=Nicoline van der|url=http://www.etymologiebank.nl/trefwoord/dollar|title=Dollar (Amerikaanse munt)|website=Etymologiebank|publisher=Meertens Instituut|year=2010|accessdate=06-10-2014}}</ref>
Dolar juga digunakan di [[Skotlandia]] selama [[abad ke-17]], dan ada tuntutan bahwa dolar diciptakan di [[Universitas St Andrews]].
 
Peso Spanyol, yang memiliki berat dan bentuk yang sama, dikenal sebagai dolar ''Spanyol''.<ref name="Rabushka"/><ref name="etymologiebank.nl"/> Sebelum pertengahan abad ke-18, dolar singa telah digantikan oleh [[Dolar Spanyol]], yang terkenal dengan "kepingan delapan", yang beredar luas di [[Kolonisasi Spanyol di Amerika|koloni-koloni Spanyol di Dunia Baru]] dan di [[Filipina]].<ref name="Rabushka"/><ref name = "nqteor">{{cite journal
| last =Julian
| first =R.W.
| title =All About the Dollar
| publisher =Numismatist
| year = 2007
| page =41 }}</ref><ref>{{cite book|last=Cross|first=Bill|title=Dollar Default: How the Federal Reserve and the Government Betrayed Your Trust|year=2012|isbn=9781475261080|pages=17–18}}</ref><ref name="NatGeo">National Geographic. June 2002. p. 1. ''Ask Us''.</ref><ref>{{cite book|url=http://books.google.nl/books?id=1Wj22AJfmXgC&lpg=PA488&dq=negotiepenningen&hl=nl&pg=PA84#v=snippet&q=trade%20coins&f=false|title=The First Modern Economy: Success, Failure, and Perseverance of the Dutch Economy, 1500-1815|last=Vries|first=Jan de|last2=Wouder|first2=Ad van der|publisher=Cambridge University Press|year=1997|language=bahasa Inggris|isbn=9780521578257|accessdate=06-10-2014}}</ref>
 
== Lambang Dolar ==
[[Berkas:Dollar Symbol Evolution.svg|thumbjmpl|Evolusi lambang dolar modern.]]
Cikal bakal simbol "$" telah banyak dicatat. Mungkin penjelasan yang paling dikenal, menurut ''[[U.S. Bureau of Engraving and Printing]]'' (Biro Pahatan dan Cetakan AS), adalah bahwa itu merupakan hasil dari evolusi [[Bahasa Meksiko]] atau [[Bahasa Spanyol|Spanyol]] "P<sup>s</sup>" untuk peso, atau piastres, atau [[keping delapan]] (juga ada teori terpisah bahwa lambang dolar bercabang dari angka [[8 (angka)|8]]). Teori ini, bercabang dari pembelajaran [[naskah]] kuno, menjelaskan bahwa "S" mengambang lambat laun menjadi dituliskan di atas "P," mengembangkan ekivalen di bagian atas seperti tanda berbeda "$". Selanjutnya, torehan menurun di tengah pada tempatnya di huruf "P" menjadi hanya satu-satunya yang penting dalam bentuk penulisannya. Lambang ini telah banyak digunakan sebelum pengadopsian dolar Amerika Serikat tahun [[1785]].
 
== Lihat pula ==
{{div col|colwidth=25em}}
* [[Dolar Amerika Serikat]]
* [[Dolar Australia]]
Baris 37 ⟶ 53:
* [[Dolar Zimbabwe]]
* [[Dolar internasional]]
{{div col end}}
 
== Referensi ==
{{reflist|2}}
 
{{dolar}}
{{Authority control}}
 
[[Kategori:Mata uang]]
[[Kategori:Denominasi mata uang]]
[[Kategori:Numismatika]]