Erich Fromm: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Saiful Arvandy (bicara | kontrib)
menambahkan gambar
Saiful Arvandy (bicara | kontrib)
Baris 37:
 
=== Psikonalisis ===
Erich Fromm merupakan salah satu anggota dalam [[mazhab Frankfurt]]. Psikonalisis diperkenalkan oleh Fromm kepada mazhab Frankfurt untuk memperkuat kritik ideologi mazhabnya. Fromm memberikan penjelasan mengenai alasan dari kenyataan yang menentukan kesadaran. Ia juga memberikan penjelasan mengenai kehilangan sikap ini dari kaum protelar. Ia berpendapat bahwa psikanalisis mampu menjelaskan dengan tepat hubungan antara kesadaran pikiran manusia atas kehidupannya yang berkaitan dengan materi yang nyata. Fromm juga menyatakan bahwa psikoanalisis mampu memberikan keputusan yang terbaik bagi manusia. Ia menolak bahwa keputusan psikoanalisis berlaku bagi sistem. Alasannya adalah adanya kecenderungan untuk memperlakukan segala hal sebagai objek. Kecenderungan ini berasal dari dominasi orientasi untuk menguasai segala sesuatu.<ref>{{Cite journal|last=Kumari|first=Fatrawati|date=2015|title=Strategi Budaya dalam Filsafat Erich Fromm|url=https://www.researchgate.net/publication/311336873_Strategi_Budaya_dalam_Filsafat_Erich_Fromm/fulltext/5ae0ca80458515c60f65eeb8/Strategi-Budaya-dalam-Filsafat-Erich-Fromm.pdf|journal=Khazanah: Jurnal Studi Islam dan Humaniora|volume=13|issue=2|pages=186-187}}</ref>
 
=== Kreativitas ===