Hambalang, Citeureup, Bogor

desa di Kabupaten Bogor, Jawa Barat
Revisi sejak 26 Maret 2019 09.45 oleh AABot (bicara | kontrib) (Bot: Perubahan kosmetika)

Hambalang adalah desa di kecamatan Citeureup, Bogor, Jawa Barat, Indonesia.

Hambalang
Negara Indonesia
ProvinsiJawa Barat
KabupatenBogor
KecamatanCiteureup
Kode Kemendagri32.01.03.2013
Luas... km²
Jumlah penduduk... jiwa
Kepadatan... jiwa/km²

Nama Hambalang (Bhs Sunda) berarti 'tangga', lokasi permukiman kuno dari abad kesembilan M.

Proyek Hambalang

Terdapat proyek pembangunan Pusat Pendidikan Pelatihan dan Sekolah Olahraga Nasional di Bukit Hambalang.[1] Namun, proyek yang telah diinisiasi sejak 1998 ini terbengkalai hingga kini.[2][3] Mangkraknya proyek ini disinyalir karena adanya banya tindakan korupsi yang menggerogoti proyek ini.[4][5]

Referensi

  1. ^ VIVA, PT VIVA MEDIA BARU- (2012-11-01). "Asal Mula Mega Proyek Hambalang – VIVA". www.viva.co.id. Diakses tanggal 2019-03-15. 
  2. ^ Rachman, Fadhly Fauzi. "Ini Penampakan Proyek Hambalang yang Pernah Mangkrak". detikfinance. Diakses tanggal 2019-03-15. 
  3. ^ developer, mediaindonesia com (2016-03-16). "Kelanjutan Proyek Hambalang di Tangan Kemenpora". mediaindonesia.com. Diakses tanggal 2019-03-15. 
  4. ^ "8 Kejanggalan Proyek Hambalang". Tempo (dalam bahasa Inggris). 2012-05-31. Diakses tanggal 2019-03-15. 
  5. ^ Mediatama, Grahanusa (2017-07-07). "Daftar terpidana korupsi Hambalang kian panjang". kontan.co.id. Diakses tanggal 2019-03-15.