Hambatan listrik: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Marwans24 (bicara | kontrib)
Memperbaiki teks dan menambah referensi
Marwans24 (bicara | kontrib)
Menambah teks dan referensi
Baris 12:
 
== Jembatan Wheatstone ==
Rangkaian [[jembatan Wheatstone]] merupakan salah satu roop yang cukup penting dalam [[fisika]]. Rangkain jembatan wheatstone sering digunakan sebagai [[sensor]] untuk mendeteksi [[Arus listrik|arus]] yang cukup kecil.{{Sfn|Abdullah|2017|p=248}} Penggunaan rangkaian ini biasa diatur sehingga arus yang mengalir melalui [[jembatan]] dibuat nol. Hal tersebut dilakukan dengan cara mengatur hambatan R2 yang biasanya merupakan [[potensiometer]], kemudian hambatan R2 diperbesar atau diperkecil agar arus yang mengalir pada jalur tersebut nol.{{Sfn|Abdullah|2017|p=250}} ''Manifold absolute presure'' [[sensor]] merupakan elemen dengan tipe ''piezoresistif'' yang di[[konfigurasi]]<nowiki/>kan sebagai [[jembatan]] Wheatstone, dimana hambatan listriknya bervariasi sesuai dengan [[Deformasi (mekanika)|deformasi mekanik]] [[Membran (disambiguasi)|membran]].{{Sfn|Setiyo|2017|p=151}}
 
== Alat Ukur ==
Baris 39:
 
Satuan pengukuran hambatan listrik yang digunakan secara [[Mancanegara|internasional]] adalah Ohm. Standar satuan ini pertama kali ditetapkan pada tahun 1893 bersama dengan satuan Ampere dan satuan [[Volt]]. Hasil akhir dari pertemuan internasional tersebut adalah penetapan nilai dari satuan Ohm internasional. [[Ohm]] internasional dijelaskan sebagai tahanan kolom air raksa dengan [[penampang]] melintang yang sama, mempunyai panjang 106,3 cm dan massa '14,4521 gram pada temperatur 0 [[Derajat Celsius|derajat celsius]]. Pada tanggal 1 Januari 1948 ditetapkan sebuah standar baru yang menjadi standar absolut hingga saat ini. Dalam standar absolut ditetapkan bahwa satu Ohm [[internasional]] sama dengan nilai dari 1,00049 ohm absolut<ref>{{Cite book|last=Poerwanto, Hidayati, J., dan Anizar|first=|date=2012|url=https://www.academia.edu/21745453/1917_Instrumentasi_dan_Alat_Ukur|title=Instrumen dan Alat Ukur|location=Yogyakarta|publisher=Graha Ilmu|isbn=978-979-756-360-8|pages=7|url-status=live}}</ref>
 
=== Termometer ===
[[Termometer]] dapat dikembangkan dengan melihat perubahan nilai hambatan yang dimiliki oleh suatu [[kawat]] [[penghantar]]. Hambatan lisriknya akan bertambah apabila seutas kawat [[logam]] dipanaskan. Kemudian perubahan hambatan listrik ini akan diubah ke dalam [[pulsa]]-pulsa listrik, selanjutnya pulsa listrik inilah yang menunjukkan suhu. Termometer hambatan listrik ini banyak dikembangkan menjadi termometer [[digital]].<ref>{{Cite book|last=Listiana, dkk.|first=|date=2009|url=http://repositori.uin-alauddin.ac.id/15457/1/Ilmu%20Pengetahuan%20Alam%202.pdf|title=Ilmu Pengetahuan Alam 2|location=Surabaya|publisher=Amanah Pustaka Surabaya|isbn=978-602-8542-06-7|pages=10|url-status=live}}</ref>
 
== Rangkaian ==