Jacobus Henricus van 't Hoff: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Kenrick95Bot (bicara | kontrib)
k Bot: Penggantian teks otomatis (- di masa + pada masa , -Di masa +Pada masa )
 
(11 revisi perantara oleh 6 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
{{Infobox scientist
[[Berkas:Vant Hoff.jpg|jmpl| name = Jacobus Henricus van 't Hoff]], Jr.
'''Jacobus Henricus van 't Hoff''' ([[30 Agustus]] [[1852]] – [[1 Maret]] [[1911]]) ialah [[kimia fisika|kimiawan fisika]] dan [[kimia organik|organik]] [[Belanda]] dan pemenang [[Penghargaan Nobel dalam Kimia]] pada [[1901]] Penelitiannya pada [[kinetika kimia]], [[kesetimbangan kimia]], [[tekanan osmotik]] dan [[kristalografi]] diakui sebagai hasil karya utamanya. Jacobus juga mendirikan bidang ilmu [[kimia fisika]] seperti yang kita kenal sekarang, ia juga dianggap sebagai salah satu kimiawan terbesar sepanjang masa bersama dengan [[kimiawan]] [[Perancis]] [[Antoine Lavoisier]], [[Louis Pasteur]] dan [[ahli kimia]] [[Jerman]] [[Friedrich Wöhler]].
| image = Jacobus van 't Hoff by Perscheid 1904.jpg
| image_size =
| caption = van 't Hoff oleh [[Nicola Perscheid]] tahun 1904
| birth_date = {{Birth date|1852|8|30|df=y}}
| birth_place = [[Rotterdam]], Belanda
| residence = Belanda<br>[[Kekaisaran Jerman]]
| nationality = Belanda
| death_date = {{Death date and age|df=yes|1911|3|1|1852|8|30}}
| death_place = [[Steglitz]] dekat Berlin, [[Kekaisaran Jerman]]
| field = [[Kimia fisika]]<br/>[[Kimia organik]]<br/>[[Kimia teori]]
| work_institution = {{Plainlist|
* Veterinary College in Utrecht
* [[Universitas Amsterdam]]
* [[Universitas Berlin]]}}
| alma_mater = {{Plainlist|
* [[Universitas Teknologi Delft]]
* [[Universitas Leiden]]
* [[Universitas Bonn]]
* [[Universitas Paris]]
* [[Universitas Utrecht]]}}
| doctoral_advisor = Eduard Mulder<ref>{{cite book |last=Ramberg |first=Peter J. |title=Chemical Structure, Spatial Arrangement: The Early History of Stereochemistry, 1874–1914 |publisher=Routledge |location= |date=2017 |isbn=9781351952453}}</ref>
| doctoral_students = [[Ernst Cohen]]
| notable_students = [[Frederick G. Donnan]]
| known_for = {{Plainlist|
* Salah satu penemu [[stereokimia]]
* Salah satu penemu [[kimia fisika]]
* Konsep modern [[afinitas kimia]]
* Memprediksi struktur atom karbon [[tetrahedral]] ([[karbon asimetris]])
* Memprediksi keberadaan [[alena]] [[Kiralitas (kimia)|kiral]]
* [[Stereoisomerisme]]
* [[Termodinamika kimia]]
* [[Kinetika kimia]]
* [[Kesetimbangan kimia]]
* [[Tekanan osmotik]]
* [[Persamaan van 't Hoff]]
* [[Faktor van 't Hoff]]
* [[Aturan Le Bel-van't Hoff]]}}
| prizes = {{Plainlist|
* [[Medali Davy]] {{small|(1893)}}
* [[Fellow of the Royal Society|ForMemRS]] <small>(1897)</small><ref name=formemrs>{{cite web|archiveurl=https://web.archive.org/web/20150316060617/https://royalsociety.org/about-us/fellowship/fellows/|archivedate=16 March 2015|url=https://royalsociety.org/about-us/fellowship/fellows/|publisher=Royal Society|location=London|title=Fellows of the Royal Society}}</ref>
* [[Hadiah Nobel dalam Kimia]] <small>(1901)</small>}}
}}
'''Jacobus Henricus "Henry" van 't Hoff, Jr.''' ({{IPA-nl|vɑn (ə)t ˈɦɔf|lang}}; 30 Agustus 1852 – 1 Maret 1911) adalah [[kimia fisika|kimiawan fisika]] dan [[kimia organik|organik]] [[Belanda]] dan pemenang [[Penghargaan Nobel dalam Kimia]] pada tahun [[1901]].<ref>{{Cite EB1911|wstitle=van't Hoff, Jacobus Hendricus}}</ref><ref>[http://nobelprize.org/nobel_prizes/chemistry/laureates/1901/hoff-lecture.html Nobel Lecture] ''Osmotic Pressure and Chemical Equilibrium'' dark\i Nobelprize.org website</ref><ref>{{cite web |author=Karl Grandin, ed. | title=Jacobus Henricus van 't Hoff Biography | url=http://nobelprize.org/nobel_prizes/chemistry/laureates/1901/hoff-bio.html | work=Les Prix Nobel | publisher=The Nobel Foundation | date= | accessdate=15 Agustus 2008}}</ref> Penelitiannya pada [[kinetika kimia]], [[kesetimbangan kimia]], [[tekanan osmotik]] dan [[kristalografi]] diakui sebagai hasil karya utamanya.<ref>''La Chemie dans l'Espace'', Bazendijk: Rotterdam, 1875</ref> Dia juga secara luas dianggap sebagai salah satu pendiri [[kimia fisik]] sebagai disiplin ilmu yang dikenal hingga saat ini.<ref>{{cite journal |last=Meijer |first=E. W. | title=Jacobus Henricus van 't Hoff; Hundred Years of Impact on Stereochemistry in the Netherlands | journal=Angewandte Chemie International Edition | volume= 40 | issue= 20 | pages=3783–3789 | year=2001 | doi=10.1002/1521-3773(20011015)40:20<3783::AID-ANIE3783>3.0.CO;2-J | pmid=11668534}}</ref><ref>{{cite journal |last=Spek |first=Trienke M. van der | title=Selling a Theory: The Role of Molecular Models in J. H. van 't Hoff's Stereochemistry Theory | journal=Annals of Science | volume= 63 | issue= 2 | page = 157 | year=2006 | doi=10.1080/00033790500480816}}</ref><ref>{{cite journal |last=Kreuzfeld |first=HJ |last2=Hateley |first2=MJ. | title=125 years of enantiomers: back to the roots Jacobus Henricus van 't Hoff 1852–1911| journal=Enantiomer | volume= 4 | issue= 6 | pages=491–6 | year=1999 | pmid=10672458}}</ref>
 
== [[Tahun]]-tahunKehidupan awal ==
Ia dilahirkan di [[Rotterdam]], Belanda. Merupakan [[anak]] ke-3 dari 7 bersaudara Jacobus Henricus van 't Hoff, seorang [[dokter]], dan Alida Jacoba Kolff.
 
Pada [[1869]] ia memasuki [[Universitas Teknologi Delft]] dan menerima [[gelar [[diploma]] dalam [[teknologi]] pada [[1871]]. Namun, keputusannya untuk mengikuti karier ilmiah murni, datang segera setelah selama kerja pada masa liburan di [[pabrik gula]] saat ia mengantisipasi pekerjaannya yang suram sebagai teknolog. Setelah menghabiskan masa setahun di [[Leiden]], terutama untuk [[matematika]], ia pindah ke [[Bonn]] untuk bekerja dengan [[Kekule von Stradonitz]] dari [[musim gugur]] [[1872]] sampai [[musim semi]] [[1873]]; lalu dilanjutkan di [[Paris]] dengan [[C.A. Wurtz]], saat ia menempuh sebagian besar [[kurikulum]] antara 1873-[[1874]]. Ia kembali ke Belanda pada 1874 dan mendapat gelar doktor yang sama pada tahun yang sama dengan [[E. Mulder]] di [[Utrecht]].
 
Pada [[1876]] ia menjadi dosen di Fakultas [[Kedokteran Hewan]] di Utrecht, namun meninggalkan kedudukan ini untuk jabatan yang sama di [[Universitas Amsterdam]] pada tahun berikutnya. Pada 1878 ia ditunjuk sebagai [[Guru Besar]] [[Kimia]], [[Mineralogi]], dan [[Geologi]] di [[universitas]] yang sama. Setelah menduduki jabatan ini selama 18 tahun ia menerima undangan ke [[Berlin]] sebagai Profesor Kehormatan, disambung dengan keanggotaan di Akademi Ilmu Pengertahuan Kerajaan [[Prusia]]. Alasan perubahan ini ialah karena ia terlalu dibebani dengan kewajiban memberi kuliah dasar dan menguji banyak mahasiswa, termasuk juga propaedeutika medis malah, membuat waktu untuk risetnya jadi berkurang. Ia adalah penasihat yang rajin untuk pembentukan pembagian khusus pekerja ilmiah. Ia tetap dalam kedudukan ini hingga akhir hayatnya.
 
== Karier ==
== Sumbangan pada kimia dan kerja utama ==
[[Berkas:Jacobus Henricus van 't Hoff.jpg|jmpl|kiri|van 't Hoff pada tahun 1900-an]]
van 't Hoff terkenal karena penerbitannya yang membuka zaman baru. Tesis kedoktorannya (1874) berjudul ''Bijdrage tot de Kennis van Cyaanazijnzuren en Malonzuur'' (Sumbangan pada Pengetahuan Asam Sianoasetat dan Malonat). Beberapa [[bulan]] sebelumnya, ia telah menerbitkan ''Voorstel tot Uitbreiding der Tegenwoordige in de Scheikunde gebruikte Structuurformules in de Ruimte'' (Usulan untuk Pengembangan Rumus Struktur Kimia Tiga Dimensi). Selebaran kecil ini, terdiri atas 12 halaman teks dan 1 halaman [[diagram]], mendorong perkembangan [[stereokimia]]. Konsep "[[atom]] [[karbon]] asimetris", yang berhubungan dengan naskah ini, mendukung penjelasan pembentukan sejumlah [[isomer]] yang tak bisa dijelaskan dengan menggunakan rumus struktur saat itu. Ia juga sekaligus menekankan perhatian lebih pada hubungan antara [[isomeri optik|aktivitas optik]] dan kehadiran atom karbon asimetris.<ref>*Van 't Hoff (3 September 1874) ''Voorstel tot Uitbreiding der Tegenwoordige in de Scheikunde gebruikte Structuurformules in de Ruimte, benevens een daarmee samenhangende Opmerking omtrent het Verband tusschen Optisch Actief Vermogen en chemische Constitutie van Organische Verbindingen'' (Proposal for the Extension of Current Chemical Structural Formulas into Space, together with Related Observation on the Connection between Optically Active Power and the Chemical Constitution of Organic Compounds) [pamphlet published by the author]. Available in English at: [http://www.chemteam.info/Chem-History/Van't-Hoff-1874.html ChemTeam].
* Reprinted in French in: J.H. van 't Hoff (1874) [https://books.google.com/books?id=bXc7AQAAIAAJ&pg=PA445#v=onepage&q&f=false "Sur les formules de structure dans l'espace,"] ''Archives neerlandaises des sciences exactes et naturelles'', '''9''':445–454.</ref><ref>[https://www.youtube.com/watch?v=b_L9DcGiXyc Planar Methane – Periodic Table of Videos]. YouTube. Retrieved on 30 December 2015.</ref>
 
Namun gagasan revolusionernya ini baru diakui setelah karya-karyanya, pada [[1875]] ''Chimie dans l'Espace''-nya (''Kimia dalam Ruang'') terbit; khususnya saat 2 tahun kemudian, setelah terjemahan [[bahasa Jerman|Jermannya]] muncul, dengan pasal pendahuluan dari [[J. Wislicenus]]. Melalui ''Dix Années dans l'Histoire d'une Théorie'' (Sepuluh Tahun perjalanan Sejarah Sebuah Teori) ia dihargai walau di saat yang sama [[Joseph Le Bel]] telah mengemukakan gagasan ini, meski dalam bentuk yang lebih abstrak.
Baris 22 ⟶ 67:
van 't Hoff amat menghargai kekuatan imajinasi dalam kerja ilmiah, sebagaimana nyata dalam pidato pelantikannya pada pengambilan jabatan [[profesor]]nya di Amsterdam: ''Verbeeldingskracht in de Wetenschap'' (Kekuatan Imajinasi dalam Sains), setelah studi [[biografi]] yang rumit, ia tiba pada kesimpulan bahwa para ilmuwan yang paling menonjol telah memiliki kualitas tingkat tinggi ini. [[Wilhelm Ostwald]], yang membuat ''Zeitschrift für physikalische Chemie'' dengannya di [[Leipzig]], ia bisa dianggap sebagai pendiri kimia fisika.
 
== Penghargaan, dan peninggalan ==
Dari sejumlah medali ia sendiri menyebutkan [[Hadiah Nobel Kimia]] (1901) ialah titik kulminasi kariernya. Pada 1885 ia diangkat sebagai anggota Akademi Ilmiah Kerajaan Belanda,<ref>{{cite web |author= |url=http://www.dwc.knaw.nl/biografie/pmknaw/?pagetype=authorDetail&aId=PE00000882 |title=Jacobus Hendrik van ‘t Hoff (1852–1911) |publisher=Royal Netherlands Academy of Arts and Sciences |date= |accessdate=17 July 2015}}</ref> setelah nominasinya tak dimasukkan pada [[1880]] karena jumlah suara yang tak mencukupi – bukti bahwa awalnya gagasannya tak banyak diterima di negerinya sendiri. Di antara medalinya yang lain ialah gelar doktor kehormatan dari [[Universitas Harvard|Harvard]] dan [[Universitas Yale|Yale]] (1901), [[Universitas Victoria]] [[Manchester]] ([[1903]]), [[Universitas Heidelberg|Heidelberg]] ([[1908]]); Medali Davy dari [[Royal Society]] ([[1893]]), Medali Helmholtz dari Akademi Ilmiah Kerajaan Prusia (1911); ia juga diangkat sebagai Chevalier de la Legion d'Honneur ([[1894]]), Senator der Kaiser-Wilhelm-Gesellschaft (1911). Ia juga anggota kehormatan [[Chemical Society]], [[London]] ([[1898]]), Akademi Ilmiah Kerajaan, [[Gottingen]] ([[1892]]), [[American Chemical Society]] (1898), [[Académie des Sciences]], Paris (1905).
 
== InfoKehidupan pribadi ==
van 't Hoff ialah pecinta alam; sebagai mahasiswa di Leiden ia sering ikut dalam perjalanan botanis, dan kemudian di Bonn ia benar-benar menikmati pegunungan di sekitarnya, berjalan panjang sendiri atau bersama-sama. Deskripsi perjalanannya ke [[Amerika Serikat]], berasal dari undangan ceramah ke [[Universitas Chicago]], menunjukkan cintanya pada perjalanan. Penerimaannya pada [[filsafat]] dan kegemarannya pada [[puisi]] juga nyata pada awal-awal ia bersekolah – [[Lord Byron]] ialah pujaannya.
 
Baris 32 ⟶ 77:
van 't Hoff meninggal di [[Steglitz]] dekat Berlin.
 
== Pranala luarReferensi ==
{{reflist}}
 
* {{en}} [http://web.archive.org/web/20051208085740/http://uk.geocities.com/hertouyt/cgi-bin/hoff-bio.html Biografi Jacobus Henricus van 't Hoff]
== Bacaan lebih lanjut ==
{{commons|Jacobus van 't Hoff}}
* Patrick Coffey, Cathedrals of Science: The Personalities and Rivalries That Made Modern Chemistry, Oxford University Press, 2008. {{ISBN|978-0-19-532134-0}}
* Hornix WJ, Mannaerts SHWM, van 't Hoff and the emergence of Chemical Thermodynamics, Delft University Press, 2001, {{ISBN|90-407-2259-5}}
* {{Wikisource author-inline}}
 
{{lifetime|1852|1911|Hoff}}
{{Nobel Kimia}}
{{Medali Davy}}
{{Organic chemistry}}
{{CabangKimia}}
{{Authority control}}
 
{{Lifetime|1852|1911|Hoff, Jacobus Henricus van 't}}
 
[[Kategori:Pemenang Hadiah Nobel dalam bidang kimia|Hoff]]
[[Kategori:IlmuwanKimiawan Belanda|Hoff]]
[[Kategori:Alumni Universitas Teknologi Delft]]
[[Kategori:Alumni Universitas Leiden]]
[[Kategori:Alumni Universitas Utrecht]]
[[Kategori:Tokoh dari Rotterdam]]