Kamp Almere: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 20:
| governing_body = [[Dinas Buruh Belanda]]<br />Inspektorat Provinsi dan Rumah untuk Perawatan Pemuda Khusus Belanda Utara (mulai September 1945)
}}
'''Kamp Almere''' adalah sebuah [[barak]] yang didirikan pada tahun 1940 oleh penjajah[[Nazi Jerman]] untuk dijadikan sebagai kamp pelatihan bagi [[Dinas Buruh Belanda]] (NAD; ''Nederlandse Arbeidsdienst''). Setiap kamp NAD biasanya memiliki empat [[barak]] tempat tinggal di sekitar alun-alun persegi. Setiap barak tempat tinggal memiliki tiga kamar untuk enam belas orang. Kamp Almere mempunyai dua belas barak seperti itu.
 
Kamp tersebut terletak di dalam batas kota [[Huizen]] dekat persimpangan jalan ''Oud-Bussummerweg'' dan ''Langerhuizenweg''.