Ketoprak Mataram: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Gilang Bayu Rakasiwi (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Gilang Bayu Rakasiwi (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
 
Baris 1:
[[Berkas:Ketoprak_Giri_Seta_Budaya.png |jmpl|Adegan Ketoprak Mataram dengan latar belakang menggunakan tonil]]
'''Ketoprak Mataram''' ({{lang-jv|ꦑꦼꦛꦺꦴꦥꦿꦏ꧀ꦩꦠꦫꦩ꧀|Kethoprak Mataram}}) adalah sejenis [[seni]] pentas drama tradisional yang menggunakan iringan gamelan Jawa yang berkembang di wilayah [[Jawa Tengah]] ([[Kota Semarang]], [[Kota Surakarta]], dan [[Kota Magelang]]), [[Daerah Istimewa Yogyakarta]], dan sebagian [[Jawa Timur]]. Ketoprak ini diyakini merupakan pengembangan dari [[Ketoprak Lesung]], yang dianggap sebagai awal mula terbentuknya kesenian ketoprak.<ref>{{Cite web |url=http://nationalgeographic.co.id/berita/2013/04/dari-surakarta-ke-yogyakarta-untuk-jawa |title=Salinan arsip |access-date=2016-01-30 |archive-date=2016-02-04 |archive-url=https://web.archive.org/web/20160204220146/http://nationalgeographic.co.id/berita/2013/04/dari-surakarta-ke-yogyakarta-untuk-jawa |dead-url=yes }}</ref>
 
Salah satu ciri khas dari seni pertunjukan ini adalah penggunaan ''keprak''. Keprak dalam pertunjukan kethoprak adalah semacam kentongan dari kayu yang dipukul oleh sutradara/penata adegan dalam setiap pergantian adegan. Ritme cepat dan lambatnya suara keprak akan disesuaikan dengan adegan yang dimainkan, misal untuk adegan perang maka suara keprak akan dipukul lebih cepat dan keras.