Loona

Grup idola wanita asal Korea Selatan
Revisi sejak 13 November 2022 02.20 oleh 103.175.25.4 (bicara)

Loona (juga ditulis sebagai LOOΠΔ, Hangul이달의 소녀; Hanja이달의 少女; RRIdarui Sonyeo; MRIdarŭi sonyŏ; terj. har. "Girl of the Month") adalah grup vokal wanita Korea Selatan yang dibentuk oleh Blockberry Creative. Grup ini pertama kali diperkenalkan secara umum melalui proyek pradebut sejak Oktober 2016, di mana masing-masing anggota diungkap secara berkala dengan merilis singel promosi selama 18 bulan.[3] Mereka debut sebagai grup pada 20 Agustus 2018 dengan album mini, [+ +], bersamaan lagu "Favorite" dan singel utama "Hi High".

Loona
이달의 소녀
Loona pada Agustus 2018
Dari kiri ke kanan. Atas: HyunJin, Haseul, Vivi, dan Heejin; Tengah: Yves, Yeojin, Chuu, dan Kim Lip; Bawah: Go Won, Olivia Hye, Jinsoul, dan Choerry.
Informasi latar belakang
AsalSeoul, Korea Selatan
GenreK-pop
Tahun aktif2016 (2016)–sekarang
Label
Artis terkait
Situs webloonatheworld.com
Anggota


Nama Korea
Hangul
Hanja
이달의 少女
Arti harfiahGirl of the Month
Nama Jepang
Kanji 今月の少女
Hiragana こんげつのしょうじょ

Riwayat

2016–2018: Proyek pra-debut dan Mix Nine

 
Loona 1/3 pada Maret 2017

Pada 2 Oktober 2016, Blockberry Creative mengumumkan melalui Naver bahwa mereka akan mendebutkan grup wanita pertama mereka melalui proyek pra-debut selama 18 bulan.[4] Sejak Oktober 2016 hingga Januari 2017, empat anggota (HeeJin, HyunJin, HaSeul, dan YeoJin) diungkap; masing-masing anggota merilis album singel yang biasanya terdiri dari satu lagu solo dan satu lagu yang dinyanyikan bersama anggota lain yang belum diungkap, di bawah nama Korea grup Idarui Sonyeo (Hangul이달의 소녀; lit. Girl of the Month).[5] Pada Maret 2017, subunit pertama mereka, Loona 1/3, diperkenalkan, dengan anggota yang sebelumnya telah diungkap HeeJin, HyunJin, HaSeul dan anggota baru, ViVi.[6] Loona 1/3 merilis album mini Love & Live dengan singel utama dengan judul yang sama pada 13 Maret 2017,[7] dan memulai promosi di SBS Inkigayo,[8] Pada 27 April, mereka merilis edisi rilis ulang dari album mini tersebut, berjudul Love & Evil, dengan singel utama "Sonatine".[9] Love & Live berada di peringkat ke-10, sementara Love & Evil berada di peringkat ke-24 di Gaon Album Chart.[10][11]

[

Anggota

Diadaptasi dari profil Naver mereka.[12]

Linimasa

  • Merah (vertikal) mewakili singel pradebut.

Subunit

  • Loona 1/3 (이달의 소녀 1/3) – HaSeul (pemimpin subunit[14]), ViVi, HeeJin, HyunJin[15]
  • Loona Odd Eye Circle (이달의 소녀 오드아이써클) – Kim Lip (pemimpin subunit[16]), JinSoul, Choerry[17]
  • Loona yyxy (이달의 소녀 yyxy, youth youth by young) – Yves (pemimpin subunit[18]), Chuu, Go Won, Olivia Hye[19]

Diskografi

Album mini

Tur

Utama

  • Loonabirth – Debut Concert (++) in Seoul (19 Agustus 2018)[20]
  • Loonaverse – Comeback Concert (XX) in Seoul (16-17 Februari 2019)

Penghargaan dan nominasi

Upacara penghargaan Tahun Kategori Nominasi Hasil Ref.
APAN Music Awards 2020 Global Female Group (Popularity Award) Loona Nominasi
Asia Artist Awards 2019 Focus Award (Singer) Menang
STARNEWS Popularity Award (Girl group) Menang
Asia Model Awards 2020 Popularity Award Menang [21][22]
Brand Customer Loyalty Awards 2020 Female Idol Rising Star Award Menang [23][24]
2021 Hot Trend Female Idol Group Nominasi [25]
Genie Music Awards 2018 Genie Music Popularity Award Nominasi [26]
The Female New Artist Nominasi
The Top Artist Nominasi
2019 Genie Music Popularity Award Nominasi [27]
Global Popularity Award Nominasi
The Female New Artist Nominasi
The Top Artist Nominasi
Golden Disc Awards 2019 Popularity Award Nominasi
Rookie Artist Award Nominasi
2020 Next Generation Award Menang [28]
Korea First Brand Awards 2019 Female Rookie Idol Award Menang [29]
2021 Hot Female Trend Nominasi [30]
Melon Music Awards 2018 Best New Artist Award (Female) Nominasi
Mnet Asian Music Awards 2018 Artist of the Year Nominasi
Best New Female Artist Nominasi
MTN Ad Festival Awards 2019 Commercial Star Rookie Menang [31]
MTV Europe Music Awards 2018 Best Korean Act Menang [32]
Seoul Music Awards 2019 Hallyu Special Award Nominasi
New Artist Award Nominasi
Popularity Award Nominasi
2021 Fan PD Artist Award Nominasi
Soribada Best K-Music Awards 2019 Performance Award Menang
2020 New K-Wave Rising Artist Award Menang [33]

Referensi

  1. ^ [1]
  2. ^ LOONA (UNIVERSAL MUSIC JAPAN/EMI Records)
  3. ^ Park, Ji-hye (November 13, 2016). "'이달의 소녀' 앞으로 기대되는 이유" (dalam bahasa Korea). Oh My Star. Diarsipkan dari versi asli tanggal December 21, 2016. Diakses tanggal December 20, 2016. 
  4. ^ "'이달의 소녀' 앞으로 기대되는 이유" (dalam bahasa Korea). Oh My Star. 
  5. ^ * Son, Ye-ji (October 3, 2016). "'이달의 소녀' 희진, 서울 이어 파리 티저 공개 '역대급 스케일'" (dalam bahasa Korea). Ten Asia. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-09-04. Diakses tanggal 2017-08-21. 
  6. ^ Son, Ye-ji (March 6, 2017). "'데뷔 임박' 이달의 소녀 1/3, 지상파 광고 돌입… "이례적"" (dalam bahasa Korea). Ten Asia. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-03-06. Diakses tanggal 2017-08-21. 
  7. ^ Son, Ye-ji (March 13, 2017). "이달의 소녀 1/3, 오늘(13일) 베일 벗는다" (dalam bahasa Korea). Ten Asia. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-03-13. Diakses tanggal 2017-08-21. 
  8. ^ Yang, Jin-young (February 16, 2017). "'이달의 소녀 1/3', 3월 10일 유닛 앨범 발표…비비 포함 4인조로 첫 활동" (dalam bahasa Korea). News Pim. 
  9. ^ Park, Seul-gi (April 27, 2017). "이달의 소녀 1/3, 리패키지 앨범 'love&Evil' 오늘(27일) 발매" (dalam bahasa Korea). Ten Asia. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-08-21. Diakses tanggal 2017-08-21. 
  10. ^ "2017년 11주차 Album Chart" (dalam bahasa Korea). Gaon Chart. 
  11. ^ "2017년 17주차 Album Chart" (dalam bahasa Korea). Gaon Chart. 
  12. ^ "이달의 소녀 프로필" (dalam bahasa Korea). Naver. 
  13. ^ Byeon, Jin-hee (November 7, 2017). "오드아이써클 "완전체 이달의 소녀 기대해주세요"" (dalam bahasa Korea). Zenith News. 
  14. ^ Shin, Mi-rae. ""과즙美 팡팡"…이달의 소녀 최리의 착한 미모" (dalam bahasa Korea). MK News. 
  15. ^ "이달의 소녀 1/3 프로필" (dalam bahasa Korea). Naver. 
  16. ^ "오드아이써클 Max&Match 사인회 현장&선물처럼 찾아온 깜짝 소녀는?!" (dalam bahasa Korea). Naver. 
  17. ^ "이달의 소녀 오드아이써클 프로필" (dalam bahasa Korea). Naver. 
  18. ^ Jeon, Hyo-jin. "이달의 소녀 유닛 yyxy, 리더 이브 재킷 사진 공개" (dalam bahasa Korea). Donga. 
  19. ^ "이달의 소녀 yyxy 프로필" (dalam bahasa Korea). Naver. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2020-10-10. Diakses tanggal 2022-06-04. 
  20. ^ Fasanella, Allie (August 7, 2018). "Why the Internet is Buzzing About K-Pop Group Loona's New Music Video With Matching Outfits". Foot Wear News. Diakses tanggal January 2, 2019. 
  21. ^ Park, Seo-yeon (December 4, 2020). "이달의 소녀, '2020 아시아 모델 어워즈' 인기 스타상 수상 영예(공식)". Naver (dalam bahasa Korea). Diakses tanggal December 4, 2020. 
  22. ^ Gwak, Hyeon-su (December 4, 2020). "이달의 소녀, '2020 아시아 모델 어워즈' 인기 스타상 수상 영예 [공식]". Sports Donga (dalam bahasa Korea). Diarsipkan dari versi asli tanggal January 24, 2021. Diakses tanggal December 4, 2020. 
  23. ^ Yang, Moon-suk (June 8, 2020). "이달의 소녀, '2020 브랜드 고객충성도 대상' 참석". Seoul Economy (dalam bahasa Korea). Diarsipkan dari versi asli tanggal December 8, 2020. Diakses tanggal November 29, 2020. 
  24. ^ Kang, Young-guk (June 8, 2020). "이달의 소녀, 라이징 스타 부문 수상해요". MK News (dalam bahasa Korea). Diarsipkan dari versi asli tanggal December 9, 2020. Diakses tanggal November 29, 2020. 
  25. ^ "2021 Brand Customer Loyalty Awards Voting". bcli.kcforum.co.kr (dalam bahasa Inggris). Diarsipkan dari versi asli tanggal April 27, 2021. Diakses tanggal April 27, 2021. 
  26. ^ Kim, Young-rok (October 1, 2018). ""BTS·워너원·트와이스·볼빨간"…'2018 MGA' 후보 공개, 투표 시작". Naver (dalam bahasa Korea). Diarsipkan dari versi asli tanggal February 11, 2020. Diakses tanggal November 29, 2020. 
  27. ^ Lee, Jeong-beom (June 21, 2019). "[뮤직토픽] '2019 MGMA', 여자 신인상 후보에 아이즈원이 없는 것에 대한 의구심". Top Star News (dalam bahasa Korea). Diarsipkan dari versi asli tanggal June 25, 2019. Diakses tanggal November 29, 2020. 
  28. ^ Jeon, Ah-ram (January 9, 2021). "이달의 소녀·더보이즈, 넥스트 제너레이션 영예 "큰 상 영광" [2021 골든디스크]". X Sports News (dalam bahasa Korea). Diarsipkan dari versi asli tanggal January 11, 2021. Diakses tanggal January 10, 2021. 
  29. ^ Woo, Bin (December 20, 2018). "이달의 소녀, ' 2019 퍼스트 브랜드 대상' 여자 신인 아이돌 부문 수상". Ten Asia (dalam bahasa Korea). Diarsipkan dari versi asli tanggal December 8, 2020. Diakses tanggal November 29, 2020. 
  30. ^ Kang, Geun-ju (December 29, 2020). "임영웅, 2021년 퍼스트브랜드 대상 선정". FNN News (dalam bahasa Korea). Diakses tanggal March 24, 2021. 
  31. ^ Yoon, Sang-geun (July 18, 2019). "소이현·이시언·헨리·이달소·배정남 MTN 방송광고 빛낸★[종합]". Naver (dalam bahasa Korea). Diarsipkan dari versi asli tanggal July 19, 2019. Diakses tanggal July 26, 2019. 
  32. ^ Russell, Erica (November 5, 2018). "K-Pop Girl Group LOONA Conquer 2018 EMAs With Best Korean Act Win". PopCrush. Diarsipkan dari versi asli tanggal August 6, 2020. Diakses tanggal December 6, 2020. 
  33. ^ Lee, Ji-sook (August 17, 2020). "이달의 소녀 '당찬 소녀들'(2020 소리바다 어워즈)". Munhwa News (dalam bahasa Korea). Diarsipkan dari versi asli tanggal December 10, 2020. Diakses tanggal November 29, 2020. 

Pranala luar