Metode ilmiah: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Sanchia Azaria (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Sanchia Azaria (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 48:
# [[#Eksperimen|Eksperimen]] (pengujian atas semua hal di atas)
 
== Langkah-langkahTahapan ==
[[Berkas:The Scientific Method.jpg|jmpl|282x282px|Tahapan pada metode ilmiah tidak fokus pada satu urutan melainkan sebuah proses yang fleksibel dan dapat berulang.]]
Terdapat banyak pendapat kontroversial terkait langkah-langkah metode ilmiah. Adapun kesalahpahaman yang umum terkait metode ilmiah yakni tersusun atas langkah-langkah tertentu dengan urutan yang pasti. Namun, sebenarnya langkah-langkah dalam metode ilmiah ini memiliki banyak variabel yang menjadikan setiap tahapan yang dijalani adalah sebuah proses [[Daya cipta|kreatif]]. Hal ini berarti tidak ada urutan yang pasti untuk setiap langkah dalam menjalani metode ilmiah dan sangat mungkin dapat terjadi pengulangan.<ref>{{Cite book|last=Gauch|first=Hugh G.|date=2003|url=http://catdir.loc.gov/catdir/samples/cam033/2002022271.pdf|title=Scientific Methods in Practice|location=Edinburgh|publisher=Cambridge University Press|isbn=|pages=3|url-status=live}}</ref>