Padmana Hapsara Jelantik: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Rgunawans (bicara | kontrib)
Menambahkan pelayanan Romo Jelantik di Kapel RS Gotong Royong Surabaya
Rgunawans (bicara | kontrib)
Baris 123:
 
 
==== '''Kapel RS Gotong Royong Surabaya''' ====
 
Romo Jelantik memulai membuka Misa di Kapel RS Gotong Royong Surabaya mulai bulan Januari 2014 pukul 10.00. Saat ini, kurang lebih setiap minggunya, Perayaan Ekaristi di kapel ini dihadiri ± sekitar 750-900-an umat. Umat yang hadir pun tidak hanya dari wilayah Paroki SMTB, namun juga dari Paroki-paroki lain, yang kebanyakan dihadiri oleh keluarga-keluarga muda disekitar Rumah sakit Gotong Royong, MEER, Wonorejo, bahkan hingga Gunung Anyar Surabaya.<ref>{{Cite web|title=Sejarah Kami|url=https://kapelrsgotongroyong.com/sejarah-kami/|website=Kapel RS Gotong Royong Surabaya|language=en-US|access-date=2022-05-18}}</ref>