Para (pohon): Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Hbtan81 (bicara | kontrib)
Baris 37:
Tujuan dari penyadapan karet ini adalah membuka pembuluh [[lateks]] pada kulit pohon agar [[lateks]] cepat mengalir. Kecepatan aliran [[lateks]] akan berkurang apabila takaran cairan [[lateks]] pada kulit berkurang.
Kulit karet dengan ketinggian 260 cm dari permukaan tanah merupakan bidang sadap petani [[karet]] untuk memperoleh pendapatan selama kurun waktu sekitar 30 tahun. Oleh sebab itu penyadapan harus dilakukan dengan hati-hati agar tidak merusak kulit tersebut. Jika terjadi kesalahan dalam penyadapan, maka produksi [[karet]] akan berkurang.
[[File:孔雀牌马六甲胶刀.jpg|thumb|Pisau Karet]]
[[File:孔雀牌推胶刀.jpg|thumb|Pisau Karet Tolak]]
[[File:孔雀牌磨刀石.jpg|thumb|Honing Stone untuk pisau karet]]
 
== Hama dan Penyakit ==