Pertempuran Sungai Kaikos: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 20:
'''Pertempuran Sungai Kaikos''' adalah pertempuran antara angkatan perang [[Kerajaan Pergamon]] di bawah pimpinan [[Atalos I]], melawan [[Galatia (suku)|suku-suku Galatia]] yang bermukim di [[Anatolia]] (Asia Kecil). Pertempuran ini berlangsung di dekat mata air [[Bakırçay|Sungai Kaikos]] ({{Lang-grc|Κάϊκος|Káïkos}}), dan berakhir dengan kemenangan di pihak Kerajaan Pergamon.
 
Tanggal pasti peristiwanya tidak diketahui, tetapi diduga berlangsung pada permulaan masa pemerintahan Atalos I. Pertempuran Sungai Kaikos dibanggakannya sebagai peristiwa kemenangan yang gilang-gemilang maupun sebagai peristiwa yang mengukuhkan keabsahannya selaku kepala negara pada permulaan masa pemerintahannya, dan ia jadikandijadikannya alasan untuk menyandang julukan ''[[Soter]]'' (Juru Selamat) maupun gelar ''[[basileus]]'' (raja). Permulaan dasawarsa 230-an (tahun 238 sampai 235 Pramasehi) diajukan oleh R. E. Allen sebagai tarikh perkiraan yang paling mendekati kebenaran.<ref>{{cite book |last=Allen |first=Reginald E. |author-link= |date=1983 |title=The Attalid Kingdom: A Constitutional History |url= |location=Oxford |publisher=Clarendon Press |isbn=0-19-814845-3 |pages=28–34}}</ref>
 
== Konteks ==